Penulis Utama : Roby Novandre Saputra
NIM / NIP : D1615064
×

ABSTRAK
Humas adalah semua bentuk komunikasi yang terencana, baik itu kedalam maupun keluar, antara suatu organisasi dengan semua khalayaknya dalam rangka mencapai tujuan-tujuan spesifik yang saling pengertian.
Seorang Humas juga harus bisa berperan sebagai communication fascilitator,  dengan kata lain Humas harus dapat berperan menjadi pendengar yang baik dan penyedia informasi bagi organisasi dan khalayaknya. Hal ini mempunyai tujuan meningkatkan kualitas keputusan organisasi dan publik mengenai antara lain kebijakan, prosedur, tindakan dan hubungan yang saling menguntungkan. 
Hal tersebut membuat humas harus dapat menguasai public speaking dan Humas harus pula bisa menulis. Karena banyak dan luasnya pekerjaan humas, tidak memungkinkan jika seorang humas hanya mengandalkan kemampuan bicaranya. Maka dari itu humas juga harus bisa menulis. Hal ini yang melatarbelakangi penulis melaksakan Kuliah Kerja Media (KKM) di sebuah instansi Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata Provinsi Jawa Tengah
Kata Kunci : humas, teknik penulisan, communication fascilitator, pariwisata, instansi, uns

×
Penulis Utama : Roby Novandre Saputra
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : D1615064
Tahun : 2018
Judul : Teknik Penulisan Humas dalam Membantu Pengembangan Sumber Daya Manusia dan Ekonomi Kreatif di Disporapar Jateng
Edisi :
Imprint : Surakarta - FISIP - 2018
Program Studi : D-3 Public Relation
Kolasi :
Sumber : UNS-FISIP Program Diploma Iii Komunikasi Terapan-D1615064-2018
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Chatarina Heny Dwi Surwati, S.Sos, M.Si
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. ISIP
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.