Penulis Utama : Harist Maulana Fajar
NIM / NIP : K3211029
×

Tujuan   dari   penelitian   ini   adalah   untuk:   (1)   mengetahui   proses pelaksanaan workshop recycled art bottle oleh anak di Eko Nugroho Art Class, (2) mengetahui proses berkarya recycled art bottle oleh anak di Eko Nugroho Art Class, (3) mengetahui hasil berkarya recycled art bottle didik di Eko Nugroho Art Class.
Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Maret hingga bula Juni 2018 di EKO NUGROHO ART CLASS YOGYAKARTA dengan subjek peneliatian anak- anak usia 4-12 tahun. Prosedur penelitian ini dari tahap persiapan, pengumpulan data, analisis data, dan penyusunan laporan penelitian. Sumber data yang digunakan adalah informan, peristiwa dan tempat, dokumen dan arsip. Pengumpulan data penelitian ini menggunakan teknik wawancara, observasi dan dokumentasi. Uji validitas data menggunakan member check atau key review informant. Analisis data yang digunakan adalah teknik analisis mengalir atau flow model of analysis.
Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa workshop recycled art bottle ini dapat melatih kreativitas ana-anak. Hal ini ditunjukan dari hasil karya para peserta yang sangat beragam tanpa adanya ikut campur dari para kakak-kakak pemandu dalam proses berkarya, dimana para pemandu hanya bertugas mendemontrasikan dasar proses pembuatanya.

×
Penulis Utama : Harist Maulana Fajar
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : K3211029
Tahun : 2018
Judul : Studi Tentang Workshop Recycled Art Bottles untuk Melatih Kreativitas Anak di Eko Nugroho Art Class Yogyakarta
Edisi :
Imprint : Surakarta - FKIP - 2018
Program Studi : S-1 Pendidikan Seni Rupa
Kolasi :
Sumber : UNS-FKIP Jur. Pendidikan Seni Rupa-K3211029-2018
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Adam Wahida, M.Sn.
Penguji :
Catatan Umum : Lamp unpublish
Fakultas : Fak. KIP
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.