Penulis Utama : Bagas Windu Pradipta
NIM / NIP : F1316026
×

Keterlambatan pelaporan keuangan, secara tidak langsung diartikan oleh investor sebagai sinyal yang buruk bagi perusahaan. Tujuan dari penelitian ini adalah: 1) Untuk mengatahui bukti empiris tentang pengaruh ukuran perusahaan, profitabilitas, ukuran Kantor Akuntan Publik, solvabilitas, dan opini auditor terhadap audit delay. 2) Untuk mengatahui rata-rata audit delay pada perusahaan yang terdaftar pada BEI. Metode penelitian Data sekunder yang digunakan dalam penelitian ini berupa laporan keuangan dan laporan audit dari perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2014-2017. Pemilihan sampel didasarkan pada tiga kriteria: (1) perusahaan-perusahaan yang terdaftar di BEI dalam periode tahun 2014-2017 dan menyerahklan laporan keuangan pada periode tahun 2014-2017; (2) laporan keuangan disajikan dalam mata uang Rupiah; (3) perusahaan manufaktur tahun 2014-2017. Ukuran perusahaan tidak berpengaruh terhadap audit aelay ditunjukkan oleh nilai signifikansi (Sig t) sebesar 0,278 > 0,05. Profitabilitas berpengaruh negatif terhadap audit delay ditunjukkan oleh nilai signifikansi sebesar 0,0008 < 0> 0,05. Solvabilitas tidak berpengaruh terhadap audit delay dilihat dari nilai signifikansi sebesar   0,710 > 0,05.

×
Penulis Utama : Bagas Windu Pradipta
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : F1316026
Tahun : 2018
Judul : Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Audit Delay Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI Periode 2014-2017
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fakultas Ekonomi dan Bisnis - 2018
Program Studi : S-1 Akuntansi Non Reguler
Kolasi :
Sumber : UNS-Fakultas Ekonomi dan Bisnis-Prodi Akuntansi-F1316048-2018
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Drs. Santoso Tri Hananto, M.Acc, Ak
Penguji :
Catatan Umum : Lamp unpublish
Fakultas : Fak. Ekonomi dan Bisnis
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.