Penulis Utama | : | Heni Rusmitasari |
NIM / NIP | : | S021608034 |
ABSTRAK
Latar Belakang: Kinerja perawat menjadi ujung tombak dalam pelayanan kesehatan, sehingga perawat dituntut untuk memiliki kinerja yang baik. Kinerja perawat dipengaruhi oleh beberapa faktor. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang memengaruhi kinerja perawat.
Subjek dan Metode: Penelitian ini merupakan penelitian analitik observasional dengan rancangan cross sectional. Lama kerja, keterampilan, motivasi dan kepuasan menjadi variabel independen, sedangkan kinerja menjadi variabel dependen. Pengambilan data menggunakan kuesioner yang ditujukan kepada perawat sejumlah 203 perawat pada bulan April sampai Juni 2018, yang kemudian dianalisis menggunakan path analysis.
Hasil: keterampilan berpengaruh secara langsung terhadap kinerja (b= 1.60; CI
95%= 0.91 hingga 2.29; p< 0 xss=removed xss=removed xss=removed xss=removed xss=removed>1.37; p= 0.031); kepemimpinan berpengaruh secara langsung terhadap kinerja (b=
0.59; CI 95%= -0.08 hingga 1.25; p= 0.086); dan kepuasan kerja berpengaruh secara tidak langsung melalui motivasi terhadap kinerja.
Kesimpulan: Kinerja perawat memiliki hubungan dengan keterampilan, motivasi, lama kerja, kepemimpinan, dan kepuasan kerja.
Kata Kunci: lama kerja, keterampilan, motivasi, kepuasan, kinerja perawat
Penulis Utama | : | Heni Rusmitasari |
Penulis Tambahan | : | - |
NIM / NIP | : | S021608034 |
Tahun | : | 2018 |
Judul | : | Determinan Kinerja Perawat Rawat Inap RS PKU Muhammadiyah di Daerah Istimewa Yogyakarta |
Edisi | : | |
Imprint | : | Surakarta - Pascasarjana - 2018 |
Program Studi | : | S-2 Ilmu Kesehatan Masyarakat |
Kolasi | : | |
Sumber | : | UNS-Pascasarjana, Prog. Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat - S021608034-2018 |
Kata Kunci | : | |
Jenis Dokumen | : | Tesis |
ISSN | : | |
ISBN | : | |
Link DOI / Jurnal | : | - |
Status | : | Public |
Pembimbing | : |
1. Dr. Endang Sutisna Sulaeman, dr., M.Kes. 2. Prof. Bhisma Murti, dr., MPH., M.sc., Ph.D. |
Penguji | : | |
Catatan Umum | : | Lamp unpublish |
Fakultas | : | Sekolah Pascasarjana |
File | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
---|