Penulis Utama : Ednantyo Wicaksono
NIM / NIP : C0812008
×

ABSTRAK

2017. Ednantyo Wicaksono. Laporan Tugas Akhir ini bertujuan untuk (1) merencanakan dan merancang ruangan interior untuk publik yang difungsikan sebagai sebuah fashion store dengan luasan kurang lebih 800-1500 m2 agar dapat menunjang aktifitas dan memenuhi segala kebutuhan penggunanya. (2) Menciptakan ruang dengan fasilitasnya sebagai tempat berbelanja pakain dan tempat mencari aksesoris fesyen yang efisien sehingga dapat meningkatkan minat masyarakat untuk berbelanja. (3) Merancang sebuah fashion store dengan menata display secara tepat agar tidak mengganggu area sirkulasi serta menarik minat pengunjung. Konsep kontemporer diterapkan pada proyek fashion store ini. Konsep tersebut bermaksud untuk mendesain proyek dengan memperhatikan kesejahteraan pengunjung dengan menyesuaikan kebutuhan. Pengaplikasian konsep ini yaitu dengan membuat area yang gampang untuk mencari barang yang di inginkan serta membuat nyaman para pengunjung.
    
Kata kunci: Fashion Store, Kontemporer, Yogyakarta, Zara, Bershka

 

×
Penulis Utama : Ednantyo Wicaksono
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : C0812008
Tahun : 2017
Judul : Desain Interior Fashion Store Zara dan Bershka di Yogyakarta dengan Konsep Kontemporer
Edisi :
Imprint : Surakarta - FSRD - 2017
Program Studi : S-1 Desain Interior
Kolasi :
Sumber : UNS-F. Seni Rupa dan Desain, Prog. Studi Desain Interior- C0812008-2017
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Lu’lu’ Purwaningrum, S.Sn., MT
2. Iik Endang Siti Wahyuningsih, S.Sn., M.ds
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Seni Rupa dan Desain
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.