Penulis Utama : Rizki Amalia
NIM / NIP : F3314094
×

Abstrak

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui sistem pengendalian internal terhadap penerimaan kas, pengeluaran kas di PERUM BULOG Sub Sivre III Surakarta. Penelitian ini dilakukan dengan cara menyesuaikan antara teori dan praktik yang ada. Dalam memperoleh data dilakukan dengan cara observasi dan wawancara. Dalam penelitian ini membahas tentang sistem pengendalian internal terhadap penerimaan dan pengeluaran kas dan membahas kesesuaian antara pengendalian internal yang diterapkan dengan sistem pengendalian internal yang telah dibakukan oleh PERUM BULOG Sub Divre III Surakarta. Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa sistem pengendalian terhadap penerimaan dan pengeluaran kas sudah baik dan pengendalian internal yang diterapkan sesuai dengan sistem pengendalian internal yang telah dibakukan oleh PERUM BULOG Sub Divre III Surakarta. Berdasarkan penelitian ini penulis memberikan saran agar diterapkan pemeriksaan secara mendadak oleh bagian pengawasan intern, agar kinerja dan pengendalian intern dapat berjalan dengan baik.

Kata Kunci : pengendalian internal, penerimaan kas, pengeluaran kas

 

×
Penulis Utama : Rizki Amalia
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : F3314094
Tahun : 2017
Judul : Analisis Sistem Pengendalian Internal Terhadap Kas pada Perum Bulog Sub Divre III Surakarta
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Ekonomi dan Bisnis - 2017
Program Studi : D-3 Akuntansi
Kolasi :
Sumber : UNS-Fak. Ekonomi dan Bisnis Prog. DIII Akuntansi-F3314094-2017
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Anis Widjajanto, SE.,M.Si.,Ak.
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Ekonomi dan Bisnis
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.