Penulis Utama : Tasya Laena Adelsa
NIM / NIP : C9413058
×

ABSTRAK

Laporan Tugas Akhir ini berisi tentang PENINGKATAN PELAYANAN
JAMAAH UMRAH DI LAENA TOUR & TRAVEL JAKARTA SELATAN. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan pelayanan yang diberikan kepada jamaah Umrah di Laena Tour & Travel. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi (pengamatan), wawancara, studi dokumen dan arsip penunjang lainnya.
Berdasarkan hasil penelitian ini diketahui bahwa peningkatan pelayanan yang dilakukan dengan cara memberikan fasilitas Umrah cicilan kepada jamaah dan  membentuk  agen-agen  (Laena  Link)  disetiap  daerah  agar  mempermudah
jamaah. Adapun kendala peningkatan pelayanan di Laena Tour & Travel yaitu membutuhkan  orang-orang  dengan  spesialisasi  tertentu  agar  mempermudah
pekerjaan dan perencanaan modal yang sulit.
Hasil dari upaya  yang diberikan kepada calon jamaah adalah menumbuhkan rasa kepercayaan kepada calon jamaah dan dapat meningkatkan kualitas kinerja karyawan.

Kata kunci: Peningkatan Pelayanan, Umrah dan Haji, Tour & Travel.

 

×
Penulis Utama : Tasya Laena Adelsa
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : C9413058
Tahun : 2017
Judul : Upaya Peningkatan Pelayanan Jamaah Umrah di Laena Tour & Travel Jakarta Selatan
Edisi :
Imprint : Surakarta - FIB - 2017
Program Studi : D-3 Usaha Perjalanan Wisata
Kolasi :
Sumber : UNS- F. Ilmu Budaya, Prog. Studi DIII Usaha Perjalanan Wisata - C9413058-2017
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Drs, Wisnu Kretarto
2. Anna Hariyatiningsih, S.E, M.M
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Ilmu Budaya
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.