Penulis Utama : Misbahul Arifin
NIM / NIP : K5115046
×

ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh teknik mentoring dalam meningkatkan efikasi diri dalam belajar bahasa Inggris siswa tunanetra kelas BII-IX SLB A YAAT Klaten tahun ajaran 2018/2019. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen yang menggunakan desain pre-experimental berbentuk one group Pretest-Posttest. Subjek penelitian ini sebanyak 12 siswa tunanetra kelas VII-IX di SLB A YAAT Klaten tahun ajaran 2018/2019. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan angket. Teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan teknik non-parametrik yaitu teknik analisis tes rangking bertanda wilcoxon (Wilcoxon Sign Rank Test) yang dibantu dengan program SPSS versi 25. Uji validitas penelitian ini, menggunakan validitas isi.
Berdasarkan analisis data yang telah dilakukan, diketahui nilai Zhitung=-2,060 dengan Asymp.Sig. (2-tailed) sebesar 0,031 yang berarti lebih kecil dari taraf signifikansi (p< 0>Kata kunci: Teknik Mentoring, siswa Tunanetra, belajar bahasa Inggris.

×
Penulis Utama : Misbahul Arifin
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : K5115046
Tahun : 2019
Judul : Efektivitas teknik mentoring untuk meningkatkan efikasi diri dalam belajar bahasa inggris siswa tunanetra kelas VII-IXdi slb A Yaat Klaten tahun ajaran 2018/2019
Edisi :
Imprint : Surakarta - FKIP - 2019
Program Studi : S-1 Pendidikan Khusus/Luar Biasa
Kolasi :
Sumber : UNS-FKIP Jur. Pendidikan Luar Biasa-K5115046-2019
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Drs. Subagya, M.Si.,
2. Sugini, S.Pd., M.Pd,
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. KIP
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.