Penulis Utama : Muhammad Yusuf Bahtiar
NIM / NIP : D1814069
×

Abstrak

Tujuan  penulisan  Tugas  Akhir ini  adalah  untuk  mengetahui  layanan  sirkulasi bahan pustaka di Perpustakaan Kementerian Perindustrian dan Untuk mengetahui kendala apa saja yang dihadapi saat melakukan layanan sirkulasi bahan pustaka di Perpustakaan  Kementerian  Perindustrian.  Penulisan  Tugas  Akhir  ini menggunakan metode observasi, metode wawancara, metode dokumentasi. Dalam penulisan  Tugas  Akhir  ini  dapat  disimpulkan:  1)  Bahan  pustaka  dipinjamkan hanya untuk anggota yaitu karyawan intern Kementerian Perindustrian. 2) Proses peminjaman menggunaka sistem campuran yaitu manual dan automasi. Pertama, pengguna menuliskan judul bahan pustaka di buku peminjaman lalu kemudian pustakawan memasukkan data tersebut ke dalam database perpustakaan. 3) Kendala yang dihadapi dalam layanan sirkulasi diantaranya tidak tersedianya alat scan barcode untuk mendukung proses layanan sirkulasi. 4) Tidak adanya batas waktu dan denda dalam peminjaman bahan pustaka.

Kata Kunci : Perpustakaan Khusus, Layanan Sirkulasi

×
Penulis Utama : Muhammad Yusuf Bahtiar
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : D1814069
Tahun : 2017
Judul : Layanan Sirkulasi di Perpustakaan Kementerian Perindustrian
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. ISIP - 2017
Program Studi : D-3 Perpustakaan
Kolasi :
Sumber : UNS-Fak. ISIP Prog. DIII Perpustakaan-D1814069-2017
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Siti Nurkamilah, S.IP, M.IP.
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. ISIP
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.