Penulis Utama : Anggit Permata Sari
NIM / NIP : R0014005
×

Latar Belakang  : Kontraktor rawan terhadap kecelakaan kerja, karena rendahnya kualitas SDM dan merupakan pekerja kasar yang terlibat langsung dalam pelaksanaan pekerjaan sehingga lebih banyak terpapar bahaya. Tujuan penelitian ini  adalah  memperoleh  gambaran  tentang  prosedur  Contractor  Safety Management Systems (CSMS) dalam mencari rekan kerja yang sesuai standar keselamatan kesehatan kerja dan lingkungan di PT Petrokimia Gresik.

Metode   : Penelitian ini dilaksanakan menggunakan metode deskriptif yakni memberikan gambaran yang jelas tentang prosedur CSMS. Pengambilan data di ambil secara observasi langsung, wawancara narasumber serta studi kepustakaan kemudian di analisa menggunakan metode deskriptif.

Hasil  : PT Petrokimia Gresik telah menerapkan prosedur CSMS sebagai aspek penilaian safety dalam merekrut pekerja serta menilai performa safety kontraktor di lapangan dengan tahapan pelaksanaan yaitu penilaian risiko, pra – kualifikasi, seleksi,  aktivitas  awal  pekerjaan,  penilaian  selama  pekerjaan  berjalan  dan penilaian   akhir   pekerjaan   telah   sesuai   dengan   standar   The   International Association Oil and Gas Producers (OGP).

Simpulan  : CSMS adalah salah satu syarat bagi kontraktor untuk menjadi rekan kerja dan mengikuti tender pada proyek – proyek PT Petrokimia Gresik.

Kata Kunci : Kecelakaan Kerja, Prosedur, CSMS, OGP

×
Penulis Utama : Anggit Permata Sari
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : R0014005
Tahun : 2017
Judul : Gambaran prosedur CSMS (Contractor Safety Management System) di PT Petrokimia Gresik Jawa Timur
Edisi :
Imprint : Surakarta - F. Kedokteran - 2017
Program Studi : D-3 Hiperkes
Kolasi :
Sumber : UNS-F. Kedokteran Prog. D III Hiperkes-R0014005-2017
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Iwan Suryadi, SKM, M.Kes
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Kedokteran
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.