Penulis Utama : Purnama Dewi
NIM / NIP : C0813030
×

ABSTRAK
 
Perencanaan dan perancangan interior Museum Permen di Pabrik Gula Tasikmadu Karang Anyar Jawa Tengah ini dibatasi pada elemen interior terutama pada segi penataan ruang dan kapasitas ruang serta memenuhi segala kebutuhan dilihat dari segi perilaku anak.
Rumusan masalah yang ditampilkan adalah bagaimana menyelesaikan perencanaan dan perancangan pada penempatan layout, furniture, pemilihan material yang aman dan tidak berbahaya tetapi menarik bagi anak-anak sehingga mereka merasa nyaman. Perancangan dan perencanaan ini juga mempertimbangkan pemilihan warna secara psikologis untuk disesuaikan dengan berbagai macam kegiatan yang dilakukan anak pada setiap ruangan.
Tujuan dari karya ini adalah merancang interior Museum Permen di Pabrik Gula Tasikmadu Karang Anyar Jawa Tengah. Untuk mewadahi sarana hiburan, informasi, serta pendidikan bagi anak dalam mengetahui berbagai macam informasi tentang permen yang disesuaikan dengan perilaku serta perkembangan pola pikir anak. Perancangan interior Museum Permen di Pabrik Gula Tasikmadu Karang Anyar Jawa Tengah. Bermanfaat bagi semua pecinta permen (candy) khususnya anakanak untuk memenuhi kebutuhan hiburan dan informasi.

×
Penulis Utama : Purnama Dewi
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : C0813030
Tahun : 2017
Judul : Desain Interior Museum Permen di Pabrik Gula Tasikmadu Karang Anyar Jawa Tengah dengan Pendekagan Perilaku Anak
Edisi :
Imprint : SURAKARTA - FAKULTAS SENI RUPA DAN DESAIN - 2017
Program Studi : S-1 Desain Interior
Kolasi :
Sumber : UNS-FAKULTAS SENI RUPA DAN DESAIN Prog. DESAIN INTERIOR- C0813030-2017
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Drs. Soepriyatmono, M.Sn.
2. Drs. Djoko Panuwun, M.Sn.
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Seni Rupa dan Desain
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.