Penulis Utama : Viorelina Aninda Putri
NIM / NIP : B3316031
×

PT Shuntian Zhonghe Indonesia adalah salah satu perusahaan Tiongkok yang berdiri di Indonesia, namun seluruh karyawan gudang perusahaan ini tidak mampu berbahasa Mandarin. Yang melatarbelakangi penulisan tugas akhir ini adalah karena sering terjadi kesalahpahaman saat atasan dan karyawan gudang berkomunikasi atau memberikan perintah. Laporan Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengetahui secara langsung dampak yang terjadi jika karyawan tidak bisa berbahasa Mandarin. Pada laporan ini penulis ingin mendeskripsikan bagaimana proses pelatihan diadakan, respon para peserta pelatihan beserta kendala yang dihadapi.

Metode yang digunakan penulis selama kegiatan praktik kerja lapangan yaitu metode observasi, metode wawancara, metode kajian pustaka, dan metode angket yang dilakukan dengan pemilik dan para karyawan gudang.

Berdasarkan pengalaman praktik kerja lapangan, penulis menyimpulkan bahwa pelatihan bahasa Mandarin wajib diadakan di PT Shuntian Zhonghe Indonesia karena memiliki karyawan yang tidak bisa berbahasa Mandarin, agar dapat memperlancar proses kerja.

Kata Kunci : bahasa Mandarin, pelatihan, karyawan

×
Penulis Utama : Viorelina Aninda Putri
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : B3316031
Tahun : 2019
Judul : Pelatihan bahasa mandarin bagi karyawan gudang PT Shuntian Zhonghe Indonesia Cikarang Utara Bekasi
Edisi :
Imprint : Surakarta - F. Ilmu Budaya - 2019
Program Studi : -
Kolasi :
Sumber : UNS-FIB Prog. D III Mandarin-B3316031-2019
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Kristina Indah Setyo Rahayu, B.Ed., MTCSOL
2. Stephanie Phanata, B.Ed., MTCSOL
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Ilmu Budaya
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.