×
Abstrak
Pengantar karya Tugas Akhir ini berjudul “Perancangan Video Iklan Sebagai
Media Promosi Produk Fashion Fierre ”. Adapun permasalahan yang dikaji adalah
: (1) Bagaimana merancang video iklan produk fahion Fierre yang sesuai dengan tema The Journey Of Textile Tradition kedalam konsep video iklan produksi, video iklan katalog produk, dan video iklan fashion art? (2) Bagaimana menentukan media promosi yang tepat guna mendukung proses perancangan agar memperoleh tanggapan yang positif dari target audience? Maraknya perkembangan dunia fashion ini semakin menjamur khususnya di kalangan pecinta fashion, sebuah rancangan busana menjadi salah satu kebutuhan untuk menentukan cara berpenampilan dan menilai golongan seseorang. Tidak dapat dipungkiri, karena keberadaan dari sekian banyak rancangan busana atau kerap disapanya produk fashion yang berkembang ini semakin banyak diminati oleh berbagai kalangan. Maka dari itu, seiring berjalannya waktu di Indonesia sendiri terus berkembang gaya – gaya fashion baru yang selalu diminati masing-masing kalangan. Namun keberadaan Fierre disini bukan hanya tentang fashion semata. Dengan mengangkat kearifan lokal, Fierre juga mengkedepankan sebuah teknik tekstil tradisi dalam sentuhan batiknya.
ABSTRACT
The introduction of this Final Project entitled "Design Video Advertising As A Media Promotion Fashion Fierre Products". The problems examined are : (1) How to design a fashion Fierre product advertising video that fits the theme of The Journey Of Textile Tradition into the concept of video advertising production, video advertising product catalog, and video advertising fashion art? (2) How to determine the right media campaign to support the design process in order to obtain a positive response from the target audience? The rise of the world of fashion is increasingly widespread, especially among fashion lovers, a fashion design into one of the needs to determine how to look and assess a group of people. Can not be denied, because the existence of the many designs of fashion or often called a growing fashion product is increasingly in demand by various circles. Therefore, over time in Indonesia itself continues to develop new fashion styles that are always in demand of each other. But the existence of Fierre here is not just about fashion alone. By raising local wisdom, Fierre also put forward a
traditional textile technique in the touch of batik.