Penulis Utama : Nur Widiya Kusuma Istiqomah
NIM / NIP : R0016077
×

Abstrak

Latar Belakang : PT. Terminal Petikemas Surabaya terdapat pekerjaan panas (hot work) yang dilakukan oleh vendor. Untuk mencegah kebakaran dan peledakan akibat pekerjaan panas perusahaan menerapan ijin kerja panas (hot work permit). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan ijin kerja panas (hot work permit) sebagai salah satu upaya pencegahan kebakaran dan peledakan.
Metode : Penelitian ini menggunakan metode deskriptif, yaitu penelitian yang menggambarkan penerapan ijin kerja panas (hot work permit). Teknik pengumpulan data mengenai penerapan ijin kerja panas dilakukan melalui observasi langsung ke lapangan, wawancara, dan studi kepustakaan.
Hasil : Di PT. Terminal Petikemas Surabaya terdapat prosedur ijin kerja panas yang wajib diketahui oleh pekerja, kontraktor, maupun vendor. Terdapat personil yang bertanggung jawab secara khusus dalam pelaksanaan ijin kerja panas, serta terdapat monitoring, pendokumentasian dan catatan, pelatihan dan sanksi, sarana dan prasarana terkait dengan pekerjaan panas.
Simpulan : Perusahaan telah telah menerapkan sistem ijin kerja sesuai dengan Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1970 tentang Keselamatan Kerja dan Peraturan Pemerintah Nomor 50 Tahun 2012 tentang Penerapan SMK3.
Kata Kunci : Hot Work, Hot Work Permit, , Kebakaran, Peledakan

×
Penulis Utama : Nur Widiya Kusuma Istiqomah
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : R0016077
Tahun : 2019
Judul : Penerapan Ijin Kerja Panas (Hot Work Permit) Sebagai Upaya Pencegahan Kebakaran dan Peledakan di PT. Terminal Petikemas Surabaya Jawa Timur
Edisi :
Imprint : Surakarta - F. Kedokteran - 2019
Program Studi : D-3 Hiperkes
Kolasi :
Sumber : UNS-F. Kedokteran Prog DIII Hiperkes dan Keselamatan Kerja-R0016015-2019
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Reni Wijayanti, dr, M.Sc,
2. M. Nur Dewi Kartika, S.ST, M.Kes
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Kedokteran
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.