Penulis Utama : Mariastuti Wulandari
NIM / NIP : K5115043
×

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan multimedia interaktif terhadap peningkatan prestasi belajar matematika anak tunarungu kelas V di SLB B Pawestri Karanganyar tahun pelajaran 2018/2019.  Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif eksperimen dengan desain one groups pretest-posttest design. Subjek yang digunakan dalam penelitian berjumlah tujuh anak tunarungu kelas V di SLB B Pawestri Karanganyar. Pengumpulan data menggunakan tes objektif pilihan ganda. Analisis data menggunakan statistic non-parametric uji Wilcoxson Sign Rank Test dengan bantuan software SPSS 22. Hasil analisis data deskriptif diperoleh nilai rata-rata pretest sebesar 58,93 dan posttest 94,64. Hasil analisis statistic non-parametric dengan uji Wilcoxson Sign Rank Test diperoleh nilai Zhitung= -2.392 dengan Asymp Sig. (2-tailed) = 0,017 lebih kecil dari taraf signifikansi yang telah ditentukan atau 0,017 < 0>

Kata Kunci : pengaruh, multimedia interaktif, prestasi belajar matematika, anak tunarungu

×
Penulis Utama : Mariastuti Wulandari
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : K5115043
Tahun : 2019
Judul : Pengaruh Penggunaan Multimedia Interaktif terhadap Peningkatan Prestasi Belajar Matematika Anak Tunarungu Kelas V di SLB B Pawestri Karanganyar Tahun Pelajaran 2018/2019
Edisi :
Imprint : Surakarta - FKIP - 2019
Program Studi : S-1 Pendidikan Khusus/Luar Biasa
Kolasi :
Sumber : UNS-FKIP Jur. Pendidikan Luar Biasa-K5115043-2019
Kata Kunci : pengaruh, multimedia interaktif, prestasi belajar matematika, anak tunarungu
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Priyono, S.Pd., M.Si
2. Dewi Sri Rejeki, M.Pd.
Penguji :
Catatan Umum : Lamp unpublish
Fakultas : Fak. KIP
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.