Penulis Utama : Rizal Nadjib Cahyo Putra
NIM / NIP : F0315082
×

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara karakteristikperusahaan dengan Pengungkapan Emisi Karbon pada perusahaan manufaktur, perkebunan, dan pertambangan Indonesia pada 2015-2017. Jumlah perusahaan yang dijadikan sampel sebanyak 68. Dalam penelitian ini karakteristik perusahaan meliputi ukuran perusahaan, usia perusahaan, profitabilitas, leverage, dan cakupan operasional. Hasil penelitian menunjukkan variabel umur perusahaan, dan cakupan operasional yang berpengaruh positif terhadap Pengungkapan Emisi Karbon. Variabelleverage pengaruh yang berpengaruh negatif terhadap Pengungkapan Emisi Karbon. Variabel ukuran perusahaan dan profitabilitas tidak berpengaruh terhadap Pengungkapan Emisi Karbon.

Kata kunci: karaktersitik perusahaan, ukuran perusahaan, umur perusahaan, profitabilitas, leverage, cakupan operasional, pengungkapan emisi karbon.

×
Penulis Utama : Rizal Nadjib Cahyo Putra
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : F0315082
Tahun : 2020
Judul : Pengaruh Karakteristik Perusahaan terhadap Pengungkapan Emisi Karbon pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2015-2017
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Ekonomi dan Bisnis - 2020
Program Studi : S-1 Akuntansi
Kolasi :
Sumber : UNS- Fak. Ekonomi dan Bisnis, Jur. Akuntansi-F0315082-2020
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Djuminah M.Si., Ak
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Ekonomi dan Bisnis
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.