Penulis Utama : Novian Indah Fajriani
NIM / NIP : M3117071
×

Abstrak

Pengujian denyut jantung hanya bisa dilakukan dirumah sakit yang besar dan memiliki fasilitas pengukuran denyut jantung, untuk tempat kesehatan masih banyak yang belum memiliki alat pengukur denyut jantung. Tujuan dari penelitian ini adalah membuat alat pendeteksi denyut jantung dan sistem monitoring bebasis Internet Of Things yang disimpan dalam database dan mampu ditampilkan pada sistem.   Dengan alat pendeteksi denyut jantung ini bisa digunakan oleh semua masyarakat dan lebih praktis.
Metode penelitian yang digunakan dalam membuat dan merancang sistem monitoring denyut jantung ini adalah metode waterfall. Model waterfall adalah suatu proses perangkat lunak yang berurutan, terus mengalir kebawah seperti air terjun melewati fase-fase perencaan, permodelan, implementasi dan pengujian.
Hasil dari tugas akhir ini adalah sebuah sistem monitoring denyut jantung yang memiliki fungsi untuk rekam, menyimpan, mengolah sinyal denyut jantung. Hasil dari sinyal denyut jantung per menit beasts per minute(bpm). Data sinyal jantung dapat ditampilkan dalam bentuk grafik di sistem monitoring berbasis web.

Kata Kunci: Pulse Sensor, ESP32, denyut jantung.

 

×
Penulis Utama : Novian Indah Fajriani
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : M3117071
Tahun : 2020
Judul : Rancang Bangun Prototype Sistem Monitoring Denyut Jantung Menggunakan Pulse Sensor Berbasis Internet Of Things (IOT)
Edisi :
Imprint : Surakarta - Sekolah Vokasi - 2020
Program Studi : D-3 Ilmu Komputer Teknik Informatika
Kolasi :
Sumber : UNS-Sekolah Vokasi, Prog. Studi Informatika-M3117071-2020
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Muhammad Asri Safi’ie S.SI., M.Kom.
Penguji :
Catatan Umum : validasi bambang
Fakultas : Sekolah Vokasi
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.