Penulis Utama : Rahmat Bayu Effendi
NIM / NIP : F3317041
×

ABSTRAK

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk merancang sistem akuntansi sederhana yang dapat membantu dan memudahkan pemilik UMKM Mr Hijab dalam melakukan pencatatan transaksi keuangan dan menyusun laporan keuangan menggunakan Aplikasi SI APIK serta diharapkan memberi kemudahan akses kepada pendanaan dari perbankan atau lembaga keuangan lainnya.

Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus dan kajian literatur dengan menggunakan metode analisis deskriptif. Penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data dengan cara wawancara, observasi, dokumentasi.

Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa, sistem pencatatan dan penyusunan laporan keuangan pada Mr Hijab masih sangat sederhana dan manual belum menggunakan aplikasi apapun. Berdasarkan penelitian yang dilakukan, peneliti memberikan saran kepada Mr Hijab untuk membuat laporan keuangan menggunakan aplikasi SI APIK agar mempermudah mendapatkan modal dari pihak perbankan.

Kata Kunci : Laporan Keuangan, UMKM, Aplikasi SI APIK

×
Penulis Utama : Rahmat Bayu Effendi
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : F3317041
Tahun : 2020
Judul : Penerapan Pelaporan Keuangan Umkm Berbasis Sak Emkm Menggunakan Sistem Akuntansi Si Apik pada Toko Mr Hijab
Edisi :
Imprint : Surakarta - Sekolah Vokasi - 2020
Program Studi : D-3 Akuntansi
Kolasi :
Sumber : UNS-Sekolah Vokasi Studi Akuntansi-F3317041-2020
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Sri Hantoro, S.E., M.Sc., Ak.
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Sekolah Vokasi
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.