Penulis Utama : Muhammad Isna Qurrata A’yun
NIM / NIP : K5416071
×

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah  Mengetahui pengaruh kemampuan spasial peserta didik yang menggunakan model Flipped Classroom dengan pendekatan pembelajaran Science, Technology, Engineering, Art and Mathematics dengan model ekspositori di kelas X IPS SMA N 1 Kartasura tahun ajaran 2020/2021.
Metode yang digunakan adalah Eksperimen semu dengan desain penelitian Post Test Only Control Group Design. Populasi dalam penelitian ini merupakan seluruh peserta didik kelas X IPS SMA N 1 Kartasura. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, test dan dokumentasi. Teknik uji analisis menggunakan Anava satu arah dengan test dengan taraf 5%.
Berdasarkan hasil analisis, disimpulkan  bahwa terdapat pengaruh signifikan kemampuan spasial peserta didik yang menggunakan model Flipped Classroom dengan pendekatan pembelajaran Science, Technology, Engineering, Art and Mathematics dengan model ekspositori di kelas X IPS SMA N 1 Kartasura tahun ajaran 2020.

Kata Kunci: Flipped Classroom, Science, Technology, Engineering, Art and Mathematics, Spatial Ability

 

×
Penulis Utama : Muhammad Isna Qurrata A’yun
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : K5416071
Tahun : 2020
Judul : Pengaruh Model Flipped Classroom dengan Pendekatan Science , Technology, Engineering, Art And Mathematics (Steam) Terhadap Spatial Ability Peserta Didik pada Pembelajaran Geografi Kelas X IPS SMA Negeri 1 Kartasura Tahun 2020
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. KIP - 2020
Program Studi : S-1 Pendidikan Geografi
Kolasi :
Sumber : UNS - Fak. KIP, Jur. Pendidikan Geografi - K5416071 - 2020
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Ahmad, M.Si.
2. Singgih Prihadi, S.Pd, M.Pd.
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. KIP
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.