Penulis Utama : Muhamad Afif Febiawan
NIM / NIP : F3217038
×

Agar produksi kebutuhan maupun selera konsumen tetap stabil dan terjaga, maka perusahaan harus berusaha dengan maksimal agar tetap bertahan dalam berada sebuah persaingan pemasaran. Promosi merupakan salah satu bentuk strategi yang dilakukan oleh perusahaan. Dengan adanya kegiatan promosi, hal ini tentunya dapat mempengaruhi minat konsumen yang akan tertarik untuk melakukan pembelian produk pada perusahaan.

Metode pada penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data seperti wawancara serta menggunakan data primer maupun data sekunder. Untuk metode analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif yang dimana pengumpulan datanya, peneliti harus mendeskripsikan atau memberikan gambaran hasil yang diteliti dengan menggunakan satu variable setelah itu dapat ditarik kesimpulan pada penelitian.

Berdasarkan penelitian yang dibuat dapat diambil kesimpulan bahwa kegiatan promosi dengan memanfaatkan pemberian hadiah yang dilakukan oleh perusahaan bisa meningkatkan tingkat  penjualan produk  yang telah dihasilkan dan diharapkan konsumen bisa melakukan repeat order yang bisa diharapkan menjadi pelanggan tetap

 

Kata kunci : Promosi penjualan, Volume penjualan

 

×
Penulis Utama : Muhamad Afif Febiawan
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : F3217038
Tahun : 2020
Judul : Penerapan Kegiatan Promosi Penjualan pada Produk Buku Umum Melalui Hadiah di PT Tiga Serangkai Guna Meningkatkan Volume Penjualan
Edisi :
Imprint : Surakarta - Sekolah Vokasi - 2020
Program Studi : D-3 Manajemen Pemasaran
Kolasi :
Sumber : UNS - Sekolah Vokasi, Prog. Studi DIII Manajemen Pemasaran - F3217038 - 2020
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Drs. Djoko Purwanto, M. BA
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Sekolah Vokasi
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.