Penulis Utama | : | Aisyah Nur’ayni |
NIM / NIP | : | D0116001 |
Pembangunan Jalur Lingkar Timur Sukoharjo yang diinisiasi oleh Pemerintah Kabupaten Sukoharjo membutuhkan luas badan jalan ±22km. Untuk kebutuhan itu, perlu dilakukan pembebasan lahan untuk tanah di sekitarnya. Penelitian ini memiliki tujuan untuk menganalisis proses pelaksanaan kebijakan tukar guling tanah kas desa terdampak proyek pembangunan Jalur Lingkar Timur Sukoharjo dengan mengacu pada Teori Implementasi Jones, serta menemukenali kendala dan dukungan dilihat dari variabel implementasi Van Meter dan Van Horn. Penelitian dilakukan pada tanah kas desa milik Desa Manisharjo. Pengambilan data dilakukan melalui wawancara kepada DPUPR, BPN, DPMD, dan Pemerintah Desa Manisharjo serta melakukan dokumentasi guna memperkaya data lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan kegiatan ini telah dilakukan mengacu pada peraturan yang ada serta memenuhi komponen- komponen tahapan interpretasi dan organisasi Jones. Pada tahap aplikasi, sampai pada akhir penelitian ini dilakukan, kegiatan tukar guling telah dilaksanakan mulai dari proses perencanaan, persiapan, hingga pelaksanaan. Sedangkan untuk proses penyerahan hasil belum dilakukan. Beberapa faktor yang mendukung pelaksanaan kebijakan ini yakni keberadaan standar dan sasaran kegiatan, SDM yang mumpuni, serta hubungan antar sektor yang baik. Sedangkan kendala yang ditemukan berasal dari keterbatasan sumber dana, disposisi implementor serta memanasnya iklim politik di Kabupaten Sukoharjo menjelang Pilkada dan adanya pandemi covid-19.
Kata Kunci: pembangunan, tanah kas desa, tukar guling
Penulis Utama | : | Aisyah Nur’ayni |
Penulis Tambahan | : | - |
NIM / NIP | : | D0116001 |
Tahun | : | 2021 |
Judul | : | Kajian Proses Pembebasan Tanah Untuk Tukar Guling Tanah Kas Desa Terdampak Proyek Jalur Lingkar Timur Sukoharjo |
Edisi | : | |
Imprint | : | Surakarta - Fak. ISIP - 2021 |
Program Studi | : | S-1 Ilmu Administrasi Negara |
Kolasi | : | |
Sumber | : | UNS-Fak. ISIP-D0116001 |
Kata Kunci | : | |
Jenis Dokumen | : | Skripsi |
ISSN | : | |
ISBN | : | |
Link DOI / Jurnal | : | - |
Status | : | Public |
Pembimbing | : |
1. Dr. Didik Gunawan Suharto, S.Sos., M.Si |
Penguji | : |
1. Drs. Is Hadri Utomo, M.Si. 2. Dr. Rutiana Dwi Wahyunengseh, S.Sos., M.Si. |
Catatan Umum | : | |
Fakultas | : | Fak. ISIP |
Halaman Awal | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
---|---|---|
Halaman Cover | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB I | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB II | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB III | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB IV | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB V | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB Tambahan | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
Daftar Pustaka | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
Lampiran | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |