Penulis Utama : Muhammad Rifqi Hadziq
NIM / NIP : F3317038
×

ABSTRAK

 

IMPLEMENTASI AKUNTANSI CADANGAN KERUGIAN PENURUNAN NILAI (CKPN) PIUTANG USAHA PT. PEGADAIAN PERSERO

Muhammad Rifqi Hadziq

F3317038

 

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui besaran dampak penerapan PSAK 71 terhadap laporan keuangan PT Pegadaian (Persero) sebagai salah satu lembaga keuangan non-bank. Penelitian ini menggunakan metode analisis kualitatif. Temuan dengan hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa laba perusahaan menurun dari tahun sebelumnya karena adanya penerapan PSAK 71 yang menyebabkan pembesaran nilai Cadangan Kerugian Penurunan Nilai (CKPN). Kesimpulan dari penelitian ini adalah penurunan laba yang diperoleh perusahaan akibat dari pembesaran nilai CKPN yang telah menerapkan PSAK 71. Meskipun nilai CKPN membesar, risiko kredit macet akan lebih mudah teratasi karena PSAK 71 menerapkan metode forward looking adjustment agar perusahaan dapat meminimalisir risiko yang terjadi di masa depan. Berdasarkan temuan dari penelitian ini, penulis memberikan rekomendasi kepada perusahaan agar terus memonitor dan mengevaluasi sistem CKPN secara berkala agar dapat menjaga validitasnya secara berkelanjutan. Selain itu, PT Pegadaian (Persero) juga harus meningkatkan pengawasan dalam menjaga kualitas kolektabilitas kredit agar tercipta biaya CKPN yang lebih efisien. 

Keyword: CKPN, Piutang Usaha, PSAK 71.

 

×
Penulis Utama : Muhammad Rifqi Hadziq
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : F3317038
Tahun : 2021
Judul : Implementasi Akuntansi Cadangan Kerugian Penurunan Nilai (CKPN) Piutang Usaha PT Pegadaian Persero
Edisi :
Imprint : Surakarta - Sekolah Vokasi - 2021
Program Studi : D-3 Akuntansi
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : CKPN, Piutang Usaha, PSAK 71.
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Vidia Ayu Satyanovi, S.E., M.Ak.
Penguji : 1. Muhammad Syafiqurrahman, S.E., M.M., Ak., CA.
2. Lina Nur Ardila, S.E., M.Ak.
3. Vidia Ayu Satyanovi, S.E., M.Ak.
Catatan Umum :
Fakultas : Sekolah Vokasi
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.