Penulis Utama : Hafizh Marianto
NIM / NIP : H0206023
×

Sektor pertanian merupakan sektor utama di Desa Jayagiri, Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Provinsi Jawa Barat. Desa ini mempunyai potensi lahan perkebunan seluas 23 ha. Masyarakat setempat membutuhkan informasi mengenai kesesuaian lahan untuk melakukan pengembangan komoditas tanaman selain sayur-sayuran. Kopi Arabika merupakan komoditas yang potensial dikembangkan, sehingga diperlukan informasi mengenai karakteristik lahan, kesesuaian lahan untuk komoditas tersebut. Penelitian bertujuan untuk memberikan informasi mengenai kelas kesesuaian lahan kopi arabika kepada masyarakat Desa Jayagiri. Evaluasi kesesuaian lahan mengikuti prosedur dari BPPS Lahan Pertanian Kementerian Pertanian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lahan di Desa Jayagiri mempunyai kelas kesesuaian lahan tergolong sesuai marginal. Faktor pembatas kesesuaian lahan adalah kemiringan lereng yang tinggi dan ketersediaan hara N, P dan K yang rendah. Uapaya yang dapat dilakukan untuk memperbaiki kelas kesesuaian lahan adalah dengan melakukan konservasi pembuatan teras dan pemupukan organik dan anorganik.

×
Penulis Utama : Hafizh Marianto
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : H0206023
Tahun : 2021
Judul : Evaluasi Kesesuaian Lahan Untuk Budidaya Kopi Arabika (Coffea arabica L.) di Desa Jayagiri, Kabupaten Bandung Barat
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Pertanian - 2021
Program Studi : S-1 Ilmu Tanah
Kolasi :
Sumber : UNS-Fak. Pertanian-H0206023
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Mujiyo, S.P., M.P
2. Dr. Ir. Suryono, M.P
Penguji : 1. Dr. Mujiyo, S.P., M.P
2. Dr. Ir. Suryono, M.P
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Pertanian
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.