Penulis Utama : Dinar Fauziyah Fatma Kartikaningrum
NIM / NIP : I0114033
×

Kelurahan Sewu merupakan salah satu wilayah yang sering mengalami banjir di Kota Surakarta. Hal ini dikarenakan daerahnya yang rendah serta adanya luapan Kali Pepe yang masuk ke Sungai Bengawan Solo. Untuk mengetahui panjang arus balik terlihat pada perhitungsn software HEC-RAS, yang kemudian dipetakan dengan Sistem Informasi Geografis. Debit yang digunakan dalam perhitungan adalah Q2, Q5, Q10, Q25, Q50, dan Q3 harian.
Dari hasil perhitungan dengan menggunakan metode HSS Nakaysu didapatkan nilai debit banjir periode ulang 2 Tahun (Q2) adalah 22,74 m3/detik, debit banjir 5 Tahun (Q5) adalah 30,90 m3/detik, debit banjir periode ulang 10 Tahun (Q10) adalah 36,66 m3/detik, debit banjir periode ulang 25 Tahun (Q25) adalah 44,34 m3/detik, debit banir periode ulang 50 Tahun (Q50) adalah 50,37 m3/detik, dan debit banjir akibat hujan 3 harian maksimum tahunan adalah 41,58 m3/detik yang terjadi pada tahun 2004. Berdasarkan hasil analisis program HEC-RAS, dapat dilihat bahwa keberadaan pintu air Demangan yang baru mampu menanggulangi permasalahan banjir yang selama ini terjadi.

Kata kunci: air balik, HEC-RAS, Sistem Informasi Geografis, HSS Nakayasu.

 

×
Penulis Utama : Dinar Fauziyah Fatma Kartikaningrum
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : I0114033
Tahun : 2021
Judul : Analisis Backwater dengan Hec-Ras di Kelurahan Sewu Kota Surakarta
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Teknik - 2021
Program Studi : S-1 Teknik Sipil
Kolasi :
Sumber : UNS-Fak. Teknik-I0114033
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Ir. Rr. Rintis Hadiani, M.T.
2. Ir. Endah Sitaresmi Suryandari
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Teknik
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.