Penulis Utama : Andhita Adiba Wahyudiamantika
NIM / NIP : F0218007
×

Perkembangan bisnis makanan dan minuman saat ini sangat pesat dan mengalami pertumbuhan, di antaranya adalah bisnis kafe dan restoran. Setiap pelaku usaha dituntut untuk memiliki kepekaan pada seluruh perubahan yang terjadi dan menempatkan orientasi kepuasan konsumen yang menjadi tujuan utamanya. Pada dasarnya konsumen kedai kopi akan membandingkan harapan mereka dengan apa yang mereka dapatkan. Hal tersebut mengakibatkan pelaku usaha di bidang kedai kopi mulai berpikir untuk menawarkan produknya dengan kualitas yang baik, dengan harga yang terjangkau. Penelitian ini mencoba untuk menguraikan pengaruh pada kualitas pengalaman, nilai yang dirasakan konsumen dan kepuasan konsumen setelah mengkonsumsi produk atau layanan kedai kopi IKIO Coffee Kota Madiun terhadap loyalitas konsumen mereka. Penelitian ini menggunakan sampel sebesar 320 sampel. Data yang telah diperoleh kemudian dilakukan pengujian instrumen dengan uji reliabilitas dan validitas, pengujian model, dan pengujian hipotesis menggunakan alat uji SmartPLS3. Hasil analisis data pada penelitian ini menunjukkan bahwa ada hubungan yang signifikan antara kualitas pengalaman, nilai yang dirasakan konsumen, kepuasan konsumen dan loyalitas konsumen. Hasil tersebut akan memperkuat beberapa literatur yang ditulis oleh beberapa peneliti sebelumnya mengenai variabel tersebut. Implikasi teoritik dan praktik akan dibahas detail pada penelitian ini.

×
Penulis Utama : Andhita Adiba Wahyudiamantika
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : F0218007
Tahun : 2022
Judul : Pengaruh Kualitas Pengalaman Terhadap Loyalitas Konsumen yang Dimediasi oleh Nilai yang Dirasakan Konsumen dan Kepuasan Konsumen. (Studi pada Konsumen Ikio Coffee Kota Madiun)
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Ekonomi dan Bisnis - 2022
Program Studi : S-1 Manajemen
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Kualitas Pengalaman, Nilai yang Dirasakan Konsumen, Kepuasan Konsumen, Loyalitas Konsumen
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Retno Tanding Suryandari, S.E., M.E., Ph.D
Penguji : 1. Prof. Dr. Tulus Haryono M.Ek
2. Haryanto, S.E., M.Si
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Ekonomi dan Bisnis
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.