Penulis Utama : Sherly Anggraini Satmoko
NIM / NIP : F3419059
×

ANALISIS PENERIMAAN PAJAK REKLAME JENIS VIDEOTRON DAN PAJAK REKLAME JENIS LAINNYA DI KOTA SURAKARTA

SHERLY ANGGRAINI SATMOKO
F3419059

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerimaan pajak reklame jenis videotron dengan pajak reklame jenis lainnya di Kota Surakarta. Selain itu, penelitian ini juga bertujuan untuk mengetahui seberapa besar kontribusi pajak reklame jenis videotron terhadap pajak reklame. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari Badan Pendapatan Daerah Kota Surakarta. Langkah studi yang dilakukan adalah dengan membandingkan antara analisis data dan juga wawancara dengan Badan Pendapatan Daerah Kota Surakarta.

Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa penerimaan pajak reklame jenis videotron bukanlah jenis pajak reklame dengan penerimaan tertinggi di Kota Surakarta, dimana penerimaan pajak reklame videotron belum pernah berada pada peringkat pertama selama tahun 2020-2021. Rata-rata kontribusi pajak reklame jenis videotron terhadap pajak reklame Kota Surakarta selama tahun 2020-2021 adalah 3,57% yang tergolong berkontribusi.

×
Penulis Utama : Sherly Anggraini Satmoko
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : F3419059
Tahun : 2022
Judul : Analisis Penerimaan Pajak Reklame Jenis Videotron dan Pajak Reklame Jenis Lainnya di Kota Surakarta
Edisi :
Imprint : Surakarta - Sekolah Vokasi - 2022
Program Studi : D-3 Perpajakan
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Pajak Reklame; Videotron; Kontribusi
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Nur Chayati, S.E.,M.Sc.
Penguji : 1. Juliati, S.E.,M.Ak.,Ak
2. Saktiana Rizki Endiramurti, S.E.,M.Ak
Catatan Umum :
Fakultas : Sekolah Vokasi
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.