Penulis Utama : Alfi Nur Aini
NIM / NIP : M0218010
×

Material katoda LFP/C baterai ion litium telah disintesis menggunakan metode solid state dengan memanfaatkan serbuk kayu jati sebagai sumber karbon. Karakterisasi TGA serbuk kayu jati dilakukan untuk mengetahui material terdekomposisi. Sintesis karbon dengan suhu karbonisasi 350, 450 dan 550oC selama 80 menit telah dilakukan. Identifikasi struktur dan kandungan karbon dengan pengujian XRD dan SEM-EDX menunjukkan karbon berstruktur amorf dan kandungan karbon tertinggi pada suhu 550oC sebesar 81,73%. Karakterisasi material LFP/C dilakukan menggunakan XRD, SEM-EDX dan FTIR. Hasil analisis XRD telah sesuai dengan database dan ukuran kristal terkecil pada sampel LFP/C-450 sebesar 9,46 nm. Ukuran rata-rata partikel terkecil diperoleh pada sampel LFP/C-450 sebesar 3,73 ?m. Gugus fungsi FTIR dari LFP/C menunjukkan ikatan khas pada LFP/C. Karakterisasi baterai LFP/C telah dilakukan menggunakan uji charge-discharge dan EIS. Performa baterai dengan nilai kapasitas spesifik tertinggi diperoleh pada sampel LFP/C-450 sebesar 36,18 mAh/g dan coating karbon dapat meningkatkan konduktivitas katoda sebesar 3,31 x 10^-3 S/cm.

×
Penulis Utama : Alfi Nur Aini
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : M0218010
Tahun : 2022
Judul : Pemanfaatan Serbuk Kayu Jati Sebagai Sumber Karbon dalam Katoda LiFePO4/C Baterai Ion Litium
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. MIPA - 2022
Program Studi : S-1 Fisika
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : serbuk kayu jati; suhu karbonisasi; komposit katoda LFP/C; dan konduktivitas
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : http://10.20961/jphystheor-appl.v5i2.59348
Status : Public
Pembimbing : 1. Drs. Hery Purwanto, M.Sc.
2. Dr. Eng. Hendri Widiyandari, S.Si., M.Si.
Penguji : 1. Prof. Dr. Agus Supriyanto, S.Si., M.Si.
2. Artono Dwijo Sutomo, S.Si., M.Si.
Catatan Umum : DOI by OP
Fakultas : Fak. MIPA
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.