Penulis Utama : Djihan Atoya
NIM / NIP : K3318020
×

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas tes diagnostik four-tier multiple choice berbasis web dalam mengukur pemahaman dan level tingkat pemahaman siswa kelas XI IPA SMA Negeri 1 Teras Boyolali dan SMA Muhammadiyah 1 Simo Boyolali menggunakan four-tier multiple choice berbasis web dalam memahami materi larutan penyangga. Penelitian ini merupakan penelitian studi kasus deskriptif-kuantitatif. Penelitian ini dilaksanakan dengan tahap awal berupa studi awal, studi pustaka, menyusun indikator dan kisi-kisi, penyusunan instrumen, validitas instrumen, dan perbaikan instrumen. Tahap selanjutnya berupa pengumpulan data, pengolahan data, analisis data, dan kesimpulan. Objek dan subjek dalam penelitian yaitu instrumen tes diagnostik four tier dan kelas XI IPA SMA Negeri Teras dan SMA Muhammadiyah 1 Simo Boyolali Tahun Ajaran 2021/2022. Teknik pengumpulan data dengan tes, wawancara, dan dokumentasi. Validitas data menggunakan Iteman 4.3 dengan analisis menggunakan rasch model. Hasil penelitian menunjukkan bahwa instrumen tes diagnostik four tier lebih efektif mengukur tingkat pemahaman siswa daripada instrumen three tier dengan perbandingan persentase tingkat pemahaman yang terukur yaitu 73,5% dan 31,3%. Tingkat pemahaman siswa SMA Negeri 1 Teras Boyolali sebesar 81,14?lam kategori tinggi dan SMA Muhammadiyah 1 Simo 45,64?lam kategori rendah.

×
Penulis Utama : Djihan Atoya
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : K3318020
Tahun : 2022
Judul : Analisis Tingkat Pemahaman Materi Larutan PenyanggaMenggunakan Instrumen Four-Tier Diagnostic Test dengan Google form dan Analisis Model Rasch pada Siswa Kelas XI SMA Negeri 1 Teras dan SMA Muhammadiyah 1 Simo Boyolali
Edisi :
Imprint : Jakarta - Fak. KIP - 2022
Program Studi : S-1 Pendidikan Kimia
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Pemahaman; Tes Diagnostik Four-Tier; dan Larutan Penyangga
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Suryadi Budi Utomo, M.Si
2. Dr. Mohammad Masykuri, M.Si
Penguji : 1. Dra. Bakti Mulyani, M.Si
2. Lina Mahardiani, S.T., M.M., M.Sc., Ph.D
Catatan Umum : tidak ada DOI
Fakultas : Fak. KIP
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.