Penulis Utama : Annisa Larasati Febrianingrum
NIM / NIP : I0718005
×

Krisis energi menjadi salah satu topik yang terus menjadi bahan perbincangan oleh khalayak umum, khususnya di Indonesia. Sebagai bentuk antisipasi munculah upaya pemerintah untuk mentargetkan pemasangan panel surya dengan pertimbangan posisi Indonesia yang terletak di garis khatulistiwa. Meskipun panel surya dapat dijadikan sebagai alternatif, tidak bisa dipungkiri bahwa teknologi yang di tawarkan ini memiliki kekurangan diantaranya rendahnya efisiensi, kenaikan suhu dan pemasangan yang statis. Tujuan diadakannya penelitian ini adalah mendapatkan  sistem yang menghasilkan efisiensi paling tinggi untuk panel surya jenis Monocrystalline 60 WP. Penelitian ini menjawab pengaruh penggunaan Pendingin Pasif, Pelacak Matahari, dan Reflektor dalam rangka meningkatkan efisiensi panel surya. Menambahkan Pendingin Pasif untuk menurunkan suhu, menambahkan Pelacak Matahari dan Reflektor untuk menaikan radiasi matahari yang mengenai permukaan panel surya. Ketiga sistem tersebut juga dapat dikolaborasikan agar efisiensinya semakin meningkat, diantaranya adalah Panel Surya saja, Pendingin Pasif, Pelacak Matahari, Reflektor, Pendingin Pasif –  Pelacak Matahari, Pendingin Pasif – Reflektor. Perhitungan efisiensi dilakukan dengan menunjau efisiensi input – output dan efisiensi electrical-thermal. Hasil penelitian menunjukan bahwa sistem Pendingin Pasif - Pelacak Matahari dapat menjadi jawaban untuk menaikan efisiensi panel surya sebesar 1.98% untuk efisiensi input-output dan 2.83% untuk efisiensi electrical-thermal dibandingkan dengan tanpa sistem apapun.

×
Penulis Utama : Annisa Larasati Febrianingrum
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : I0718005
Tahun : 2022
Judul : PENGARUH PENGGUNAAN PENDINGIN PASIF, PELACAK MATAHARI, DAN REFLEKTOR TERHADAP EFISIENSI PHOTOVOLTAIC MONOCRYSTALLINE 60 WP BERBASIS IOT CLOUD
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Teknik - 2022
Program Studi : S-1 Teknik Elektro
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Panel surya, Pendingin Pasif, Pelacak Matahari, Reflektor, Effisiensi.
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Agus Ramelan, S.Pd., M.T.
2. Ir. Feri Adriyanto, Ph.D., IPU.
Penguji : 1. Prof. Ir. Muhammad Nizam S.T,M.T,Ph.D.
2. Dr. Eng. Faisal Rahutomo, S.T., M.Kom.
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Teknik
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.