Penulis Utama : Ambar Ayu Ridiowati
NIM / NIP : F1220005
×

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dimensi 
kenyamanan online dan efikasi diri konsumen pada niat adopsi bank digital. Nilai 
hedonis yang dirasakan dan nilai utilitarian yang dirasakan sebagai pengaruh 
mediasi, dan kekhawatiran keamaan sebagai moderasi diperiksa dalam penelitian 
ini. Sebanyak 295 sampel dari pengguna bank digital dikumpulkan dan dianalisis 
menggunakan metode Partial Least Square-Structural Equation Model (PLS-SEM). 
Hasil penelitian menunjukkan bahwa kenyamanan akses, kenyamanan transaksi 
dan kenyamanan manfaat memiliki pengaruh penting pada niat adopsi bank digital. 
Nilai-nilai hedonis yang dirasakan dan nilai-nilai utilitarian yang dirasakan 
memediasi efek dimensi kenyamanan akses, kenyamanan transaksi dan 
kenyamanan manfaat pada niat adopsi bank digital. Konsumen dengan 
kekhawatiran keamanan yang tinggi mendapatkan nilai hedonis yang lebih rendah 
dalam mengakses, mencari, mengevaluasi, melakukan transaksi, memperoleh
manfaat inti layanan dan memanfaatkan layanan tindak lanjut bank digital 
dibandingkan dengan konsumen dengan tingkat kekhawatiran keamanan yang 
rendah, selajutnya efikasi diri memiliki pengaruh pada niat adopsi. Temuan studi ini 
akan membantu bank digital untuk fokus terhadap dimensi kenyamanan online 
mana yang dapat meningkatkan kecepatan niat adopsi dan menciptakan platform 
bank digital yang lebih nyaman. 

×
Penulis Utama : Ambar Ayu Ridiowati
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : F1220005
Tahun : 2022
Judul : Pengaruh Kenyamanan Online dan Efikasi Diri Konsumen pada Niat Adopsi Bank Digital
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Ekonomi dan Bisnis - 2022
Program Studi : S-1 Manajemen Non Reguler
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Kenyamanan Online; Efikasi Diri; Niat Adopsi; Nilai-nilai Hedonis yang dirasakan; Nilai-nilai Utilitarian yang dirasakan; Kekhawatiran Keamanan yang dirasakan; Bank Digital
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Lilik Wahyudi, S.E.,M.Si
Penguji : 1. Drs. Djoko Purwanto M.BA
2. Amina Sukma Dewi, S.E.,M.Sc
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Ekonomi dan Bisnis
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.