Penulis Utama : Devi Resa Alviana
NIM / NIP : C0918012
×

Teknik pembuatan kain tradisional di Indonesia olahan teknik Ikat Celup antara lain adalah Jumputan, Tritik, lipat, bundelan (simpul), dan remasan (smock), yang semuanya hasil kerajinan tangan yang teliti dan indah. Tritik menjadi fokus utama teknik yang dipakai dengan ciri khas teknik jelujurnya dikembangkan dengan penggayaan motif dan pola jelujurannya. Perancangan memanfaatkan pewarna alam Indigofera dan motif utama Penyu sebagai pengembangan keberagaman.

Metode perancangan yang digunakan adalah teori penciptaan Gustami dengan beberapa tahapan penciptaan yaitu eksplorasi, perancangan, dan perwujudan. Dalam eksplorasi bentuk pengumpulan data yang dipakai pada rancangan ini adalah dengan melakukan studi literatur, studi visual, dan observasi. Perancangan menghasilkan desain motif dan pengaplikasian pada desain pakaian, tahapan perwujudan  dilakukan proses produksi bahan pakaian Tritik sampai menjadi pakaian.

Hasil perancangan tugas akhir ini adalah 8 desain motif kain dan pakaian berupa visual gambar dan 2 diantaranya direalisasikan menjadi bahan pakaian yang diaplikasikan pada dress. Hasil dari proses perancangan dengan teknik Tritik yang menggunakan pewarna indigofera memakai motif utama penyu menghasilkan karya yang indah dan unik. Bahan pakaian ini diproses sampai menjadi pakaian yang pada realisasi di pasar disesuaikan oleh selera dan kreativitas konsumen.  

×
Penulis Utama : Devi Resa Alviana
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : C0918012
Tahun : 2022
Judul : Perancangan Bahan Pakaian dengan Teknik Tritik menggunakan Pewarna Alam Indigofera dan Motif Utama Penyu
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Seni Rupa dan Desain - 2022
Program Studi : S-1 Kriya Seni
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Tritik, Bahan Pakaian, Pewarna Indigofera, Penyu
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Sarwono, M.Sn
Penguji : 1. Dr. Theresia Widiastuti, M.Sn
2. Drs. Felix Ari Dartono, M.Sn
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Seni Rupa dan Desain
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.