Produksi lipbalm dari ekstrak kulit buah naga merah untuk melembabkan dan mencerahkan bibir
Penulis Utama
:
Yovita Shellya Rahmadini
NIM / NIP
:
H3519048
×Hal yang melatar belakangi dalam pembuatan tugas akhir ini yaitu kulit buah naga merah yang sering dibuang dan menjadi limbah. Lip balm yang terbuat dari ekstrak kulit buah naga merah memiliki fungsi untuk melembabkan dan mencerahkan bibir. Kulit buah naga merah mengandung vitamin C, vitamin E, vitamin A, alkaloid, terpenoid, flavonoid, tiamin, niasin, piridoksin, kobalamin, fenolik, karoten, dan fitoalbumin. Menurut Diah (2019), aktivitas antioksidan pada kulit buah naga merah lebih besar dibandingkan aktivitas antioksidan pada daging buahnya, sehingga dilakukan tugas akhir membuat komposisi bahan baku lip balm. Komposisi bahan baku terdiri dari ekstrak kulit buah naga merah (Hylocereus polyrhizus), virgin coconut oil (VCO), minyak zaitun, dan lilin lebah (beeswax), dengan formulasi bahan dalam 1 kemasan (tube) adalah 8ml VCO, 4ml minyak zaitun, 2ml ekstrak kulit buah naga merah, dan 2gr beeswax. Proses dalam produksi lip balm meliputi penyiapan alat dan bahan baku, penimbangan dan pengukuran bahan baku, pembuatan ekstrak kulit buah naga merah, pencampuran semua bahan cair, pelelehan beeswax, pencampuran antara bahan cair dan lelehan beeswax, penuangan kedalam tube lip balm, pengemasan primer, pelabelan dan pengemasan sekunder. Metode yang dilakukan dalam pembuatan tugas akhir ini yaitu studi literatur, pengumpulan data, praktek lapangan, pengujian produk, dan pelaksanaan pembuatan. Hasil pengujian yang dilakukan pada berupa uji organoleptik (hedonik) dengan hasil formulasi F2 yang paling banyak disukai berdasarkan parameter warna, aroma, rasa dan tekstur. Diproduksi sebanyak 30 kemasan dalam 1 kali produksi yang dikemas menggunakan kemasan primer berupa tube lip balm serta label yang berisi informasi produk dan kemasan sekunder berupa box. Harga produk setiap kemasan adalah Rp. 10.000 dengan total biaya produksi sebesar Rp. 213.000 dan keuntungan yang diperoleh sebesar Rp. 87.000. Hagra pokok produk lip balm sebear Rp. 7.333 dengan perhitungan break event point sebesar 4 kemasan untuk mencapai titik impas.
×
Penulis Utama
:
Yovita Shellya Rahmadini
Penulis Tambahan
:
-
NIM / NIP
:
H3519048
Tahun
:
2022
Judul
:
Produksi lipbalm dari ekstrak kulit buah naga merah untuk melembabkan dan mencerahkan bibir
Edisi
:
Imprint
:
Surakarta - Sekolah Vokasi - 2022
Program Studi
:
D-3 Agribisnis Agrofarmaka
Kolasi
:
Sumber
:
Kata Kunci
:
Lip balm dari kuli buah naga merah yang memiliki manfaat sebagai pelembab dan pencerah bibir yang di produksi dari kulit buah naga merah (Hylocereus Polyrhizus) yang dapat digunakan semua kalangan usia pada masyarakat yang memiliki permasalahan bibir seperti bibir kering, pecah-pecah dan warna bibir yang kusam.
Jenis Dokumen
:
Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN
:
ISBN
:
Link DOI / Jurnal
:
-
Status
:
Public
Pembimbing
:
1. Hardian Ningsih, S.P., M.P.
Penguji
:
1. Raden Kunto Adi, S.P., M.P.
Catatan Umum
:
Fakultas
:
Sekolah Vokasi
×
Halaman Awal
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.