Penulis Utama : Rahma Aulia
NIM / NIP : F3419048
×

ABSTRAK

TINJAUAN PEMUNGUTAN PAJAK RESTORAN

DI KABUPATEN WONOGIRI

RAHMA AULIA

NIM F3419048

 

     Tujuan dari penelitian ini untuk meninjau sistem pemungutan pajak restoran di Kabupaten Wonogiri. Dalam melakukan penelitian penulis menggunakan metode analisis deskriptif dengan menggambarkan bagaimana realisasi penerimaan pajak restoran di Kabupaten Wonogiri termasuk pelaksanaan pemungutan pajak restoran itu sendiri. Data yang digunakan yaitu Peraturan Bupati Wonogiri Nomor 24 Tahun 2014 dan data realisasi penerimaan pajak restoran Kabupaten Wonogiri Tahun Anggaran 2018 sampai 2021. Teknik pengumpulan data yang dilakukan adalah melalui wawancara dan studi dokumen.

     Hasil penelitian yang dapat disimpulkan adalah realisasi penerimaan pajak restoran di Kabupaten Wonogiri Tahun Anggaran 2018 sampai 2021 cenderung meningkat. Peningkatan terjadi seiring dengan bertambahnya jumlah wajib pajak. Pemungutan pajak restoran yang dilakukan oleh BPKD sudah dilaksanakan dengan baik namun dalam praktiknya masih ditemui beberapa hambatan.

     Melalui penelitian ini penulis memberikan saran sebaiknya BKPD Kabupaten Wonogiri dapat memaksimalkan kinerja SDM petugas dan memberikan sosialisasi mengenai kewajiban perpajakan kepada masyarakat mengenai kewajiban perpajakan dan layanan sistem e-pajak.

 

Kata Kunci: Tinjauan pemungutan, Pajak Restoran

×
Penulis Utama : Rahma Aulia
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : F3419048
Tahun : 2022
Judul : Tinjauan Pemungutan Pajak Restoran di Kabupaten Wonogiri
Edisi :
Imprint : Surakarta - Sekolah Vokasi - 2022
Program Studi : D-3 Perpajakan
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Tinjauan pemungutan, Pajak Restoran
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Meka Sabilla Salim, S.E.,M.Ak
Penguji : 1. Juliati, S.E..,M.Ak.,Ak
2. Saktiana Rizki Endiramurti, S.E.,M.Ak
Catatan Umum :
Fakultas : Sekolah Vokasi
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.