Penulis Utama : Nugraheni Khoirunisa
NIM / NIP : K5416049
×

Nugraheni Khoirunisa  K5416049, PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN GOOGLE CLASSROOM TERHADAP MINAT DAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS XI IPS SMA NEGERI KEBAKKRAMAT  PADA MATERI MITIGASI BENCANA ALAM TAHUN AJARAN 2020/2021. Skripsi, Surakarta : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Sebelas Maret, Mei 2021.

Penelitian ini bertujuan untuk (1) Menjelaskan pengaruh penggunaan media Google Classroom terhadap minat belajar Geografi peserta didik kelas XI IPS SMA Negeri Kebakkramat pada materi mitigasi bencana alam dan (2) Menjelaskan pengaruh penggunaan media Google Classroom terhadap hasil belajar peserta didik kelas XI IPS SMA Negeri Kebakkramat pada materi mitigasi bencana alam tahun ajaran 2020/2021.

Jenis penelitian ini merupakan penelitian quasi eksperiment dengan desain peneitian berupa Pretest-Posttest, Noneuquivalent Control Group Design. Penelitian ini menggunakan dua kelas yaitu kelas eksperimen dan kelas kontrol. Populasi penelitian ini adalah peserta didik kelas XI IPS SMA Negeri Kebakkramat. Sampel dipilih menggunakan teknik purposive sampling untuk kelas eksperimen dan kelas kontrolnya dengan pertimbangan hasil rata-rata nilai kelas XI IPS dari materi keragaman budaya. Metode pengumpulan yang dilakukan dengan cara wawancara, angket minat, soal test, dan dokumentasi. Teknik analisis yang digunakan uji Kolomogorov-Smirnov, uji levene, uji independent sample t-test, dan uji mann whitney.

Hasil penelitian ini mengenai minat belajar peserta didik menunjukkan bahwa tidak terdapat perbedaan pengaruh minat belajar geografi antara peserta didik kelas XI IPS 4 yang menggunakan media Google Classroom dengan peserta didik kelas XI IPS 5 yang menggunakan media Whatsapp. Hasil uji ­independent sample t-test memperlihatkan bahwa nilai sig.(2-tailed) sebesar 0,939 > 0,05, maka dapat disimpulkan bahwa Ho diterima dan Ha ditolak. Sedangkan hasil penelitian mengenai hasil belajar terdapat perbedaan pengaruh hasil belajar peserta didik pada kelas eksperimen dan kelas kontrol. Hasil posttest antara kelas eksperimen dan kelas kontrol yang terdistribusi tidak normal dan homogen di uji menggunakan uji mann whitney menunjukkan bahwa nilai U sebesar 327 dan nilai W sebesar 855.  Nilai sig.(2-tailed) sebesar 0,02 < 0>sig.(2-tailed) < dari>

×
Penulis Utama : Nugraheni Khoirunisa
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : K5416049
Tahun : 2022
Judul : Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Google Classroom Terhadap Minat dan Hasil Belajar Peserta Didik Kelas XI IPS SMA Negeri Kebakkramat pada Materi Mitigasi Bencana Alam Tahun Ajaran 2020/2021
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. KIP - 2022
Program Studi : S-1 Pendidikan Geografi
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Kata Kunci : Google Classroom, Minat Belajar, dan Hasil Belajar
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Prof. Dr. Chatarina Muryani, M.Si
2. Singgih Prihadi, S.Pd, M.Pd
Penguji : 1. Dr. Rita Noviani, S.Si, M.Sc
2. Lintang Ronggowulan, S.Pd,M.Pd
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. KIP
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.