Penulis Utama : Raynisha Devianti
NIM / NIP : G0019185
×

Latar Belakang: Kekerasan terhadap anak merupakan segala macam bentuk penggunaan kekuatan fisik yang mengakibatkan kesengsaraan atau penderitaan pada anak baik secara fisik, psikis maupun seksual. Berdasarkan terminologi Kedokteran Forensik, kekerasan terbagi menjadi kekerasan mekanik, kekerasan fisika, kekerasan kimiawi, kekerasan psikologis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui deskripsi jenis kekerasan terhadap anak yang diperiksa di IGD tim PPKBGA RSUD Dr. Moewardi tahun 2017-2021.
Metode: Penelitian ini bersifat deskriptif observasional. Teknik pengambilan data menggunakan teknik total sampling melalui rekam medis. Sampel berupa semua kasus kekerasan terhadap anak yang diperiksa di IGD tim PPKBGA RSUD Dr. Moewardi pada tahun 2017-2021. Data dianalisis secara deskriptif dan disajikan dalam bentuk tabel dan grafik.
Hasil: Didapatkan 97 kasus kekerasan anak yang tercatat lengkap di rekam medis IGD tim PPKBGA. Kasus kekerasan tersebut meliputi 80,9% kekerasan seksual, 16,4% kekerasan tumpul, dan 2,7% kekerasan psikologis. Untuk kasus kekerasan fisika, kekerasan tajam dan kekerasan kimiawi tidak didapatkan.
Simpulan: Kasus kekerasan anak yang tercantum di data rekam medis IGD RSUD Dr. Moewardi tahun 2017-2021 prevalensi terbanyaknya merupakan kekerasan seksual. Disusul dengan kekerasan tumpul dan kekerasan psikologis.

×
Penulis Utama : Raynisha Devianti
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : G0019185
Tahun : 2022
Judul : Deskripsi Jenis Kekerasan Terhadap Anak Yang Diperiksa Di IGD Tim PPKBGA RSUD Dr. Moewardi Tahun 2017-2021
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Kedokteran - 2022
Program Studi : S-1 Pendidikan Dokter
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Kekerasan tumpul, kekerasan seksual, kekerasan anak, rekam medis, RSUD Dr. Moewardi
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : http://dx.doi.org/10.33024/mnj.v5i2.7964
Status : Public
Pembimbing : 1. Novianto Adi Nugroho, dr., S.H., M.Sc, Sp.F
2. Dr. Hari Wujoso, dr., Sp.F., M.M.
Penguji : 1. dr. Wahyu Dwi Atmoko, Sp. F
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Kedokteran
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.