Penulis Utama | : | Ariqo Toti Izzudan |
NIM / NIP | : | F3218011 |
PT. Sari Warna Asli Unit 1 Kebakkramat, Karanganyar adalah perusahaan tingkat nasional yang bergerak di bidang produksi tekstil dengan cakupan pasar ekspor dan domestik. Besarnya cakupan pasar tersebut tidak terlepas dari peran divisi pemasaran yang mengupayakan bagaimana caranya perusahaan dapat menjalin hubungan baik dengan pembeli melalui aktivitas produksi yang optimal. Salah satu upaya yang dilakukan oleh divisi pemasaran Sari Warna adalah dengan membentuk tim Follow-Up Order (FO), dengan tujuan bisa menjadi tim lintas fungsi (CFT) dan menghasilkan sumber informasi utama bagi divisi pemasaran maupun perusahaan secara keseluruhan. semenjaga marwah atau nama baik perusahaan melalui tugas yang telah diberikan oleh divisi pemasaran. Berdasarkan uraian tersebut, penulis mengambil judul “ANALISIS PERAN TIM FOLLOW UP ORDER DALAM SISTEM INFORMASI PEMASARAN (STUDI KASUS PADA PT. SARI WARNA ASLI UNIT 1)”.
Teknik pengumpulan data penelitian ini dengan cara studi pustaka, observasi, dan melakukan wawancara terhadap karyawan FO dan Sales. Metode penelitian yang digunakan yaitu kategorisasi. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui bagaimana peran dan implementasi tim FO dalam sistem informasi pemasaran, dan untuk menganalisis bagaimana keefektivan tim FO dalam memenuhi pesanan buyer
Kata kunci: Tim Follow-Up Order (FO), Sales, Sistem Informasi Pemasaran, Internal Database, Tim Lintas Fungsi (CFT)
Penulis Utama | : | Ariqo Toti Izzudan |
Penulis Tambahan | : | - |
NIM / NIP | : | F3218011 |
Tahun | : | 2021 |
Judul | : | Analisis Peran Tim Follow Up Order dalam Sistem Informasi Pemasaran (Studi Kasus pada PT. Sari Warna Asli Unit 1) |
Edisi | : | |
Imprint | : | Surakarta - Sekolah Vokasi - 2021 |
Program Studi | : | D-3 Manajemen Pemasaran |
Kolasi | : | |
Sumber | : | UNS-Sekolah Vokasi-F3218011 |
Kata Kunci | : | |
Jenis Dokumen | : | Laporan Tugas Akhir (D III) |
ISSN | : | |
ISBN | : | |
Link DOI / Jurnal | : | - |
Status | : | Public |
Pembimbing | : |
1. Pram Suryanadi S.E, M.Si. |
Penguji | : | |
Catatan Umum | : | |
Fakultas | : | Sekolah Vokasi |
Halaman Awal | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
---|---|---|
Halaman Cover | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB I | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB II | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB III | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB IV | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB V | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB Tambahan | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
Daftar Pustaka | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
Lampiran | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |