Penulis Utama : Andi Rianto
NIM / NIP : O0218014
×

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya peningkatan kemampuan side shot pada atlet ABTI Kabupaten Magelang tahun 2022 melalui penerapan model latihan menggunakan rintangan.

Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Olahraga dengan menerapkan 2 siklus. Subjek yang digunakan dalam penelitian ini adalah Atlet ABTI Kabupaten Magelang yang berjumlah 11 orang. Teknik pengambilan data dalam penelitian ini menggunakan teknik test. Tes yang digunakan adalah side shot menggunakan sasaran, Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data hasil test side shot dengan menggunakan sasaran.

Hasil analisis data menunjukan bahwa adanya pengaruh latihan menggunakan rintangan terhadap kemampuan side shot pada atlet ABTI Kabupaten Magelang . Dengan kondisi awal atlet yang tuntas 2 atlet atau 18,18%, pada siklus 2 atlet yang tuntas 9 atlet atau 81,81%. Atlet pada siklus 1 belum menunjukan hasil yang baik, masih ada atlet yang dibawah target. Sehingga penelitian ini di lajutkan di siklus 2. Hasil program latihan langkah panjang atlet pada siklus 2 sudah menunjukan hasil yang memuaskan dan sudah tercapainya target yang di tetapkan.

×
Penulis Utama : Andi Rianto
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : O0218014
Tahun : 2022
Judul : UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN SIDE SHOT PADA PERMAINAN BOLA TANGAN MELALUI LATIHAN MENGGUNAKAN RINTANGAN PADA ATLET ABTI KABUPATEN MAGELANG TAHUN 2022
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Keolahragaan - 2022
Program Studi : S-1 Pendidikan Kepelatihan Olahraga
Kolasi :
Sumber : UNS - Fak. KIP, Pendidikan Kepelatihan Olahraga - O0218014 - 2022
Kata Kunci : Latihan menggunakan rintangan. Kemampuan side shot, Bola tangan.
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Drs. Bambang Wijanarko, M.Kes
2. Slamet Widodo. S.Pd., M.Or.
Penguji : 1. Dr. Sapta Kunta Purnama, M.Pd.
2. Dr. Islahuzzaman Nuryadin, S.Pd., M.Or.
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Keolahragaan
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.