Penulis Utama : Nadya Brilliany Rukmana
NIM / NIP : G0115073
×

Wacana mengenai adanya pemberhentian pegawai honorer, merupakan isu yang sedang hangat diperbincangkan di kalangan pegawai honorer. Adanya ketidakpastian akan status dari pegawai honorer membawa keresahan tersendiri, akan dibawa kemana nasib pegawai honorer. Sembari menunggu keputusan dengan harap-harap cemas, tuntutan akan adanya profesionalitas terhadap fungsi tugas mereka tetap berjalan sehingga perlu adanya keterikatan kerja yang tinggi pada pegawai honorer. Salah satu faktor yang mampu mempengaruhi keterikatan kerja adalah dengan adanya Leader Member Exchange (LMX) yang baik. Penelitian ini bertujuan utuk mengetahui adanya korelasi antara LMX dengan keterikatan kerja pada pegawai honorer di BPKAD Provinsi Jawa Tengah. Sampel pada penelitian ini menggunakan studi populasi, yang mana menggunakan keseluruhan jumlah subjek berjumlah 41. Pada penelitian ini menggunakan skala keterikatan kerja (r=0,954) dengan jumlah 28 aitem pernyataan dan skala LMX (r=0,944) dengan 39 aitem pernyataan. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis korelasi Spearman Rho dengan hasil sig. (2-tailed) adalah 0,424 yang mana hasil tersebut diatas (P>0,05). Hasil penelitian ini menunjukan tidak terdapat korelasi yang signifikan antara LMX dengan keterikatan kerja pada pegawai honorer di BPKAD Provinsi Jawa Tengah.

×
Penulis Utama : Nadya Brilliany Rukmana
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : G0115073
Tahun : 2023
Judul : Hubungan antara Leader Member Exchange dengan Keterikatan Kerja pada Pegawai Honorer di BPKAD Provinsi Jawa Tengah
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Kedokteran - 2023
Program Studi : S-1 Psikologi
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Leader Member Exchange, Keterikatan Kerja, Pegawai Honorer
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Rafika Nur Kusumawati, S.Psi., MA
2. Pratista Arya Satwika, S.Psi., M.Psi
Penguji : 1. Dr. Aditya Nanda Priyatama, S.Psi., M.Si
2. Rahmah Saniatuzzulfa, S.Psi., M.Psi., Psi
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Kedokteran
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.