Penulis Utama : Andoyo Respati Fitriyono
NIM / NIP : F1119009
×

Emisi karbon dari sektor energi menjadi salah satu kontributor produksi emisi Indonesia yang berperan terhadap fenomena pemanasan global dan krisis iklim. Penulisan ini berusaha menganalisis bagaimana konsumsi energi, emisi karbon dan PDB berinteraksi dalam tiga konstruksi model yakni perspektif analisis penawaran, analisis permintaan dan analisis holistik. Data dianalisis menggunakan metode analisis deret waktu multivariat dengan model VAR/VECM dan Uji Kausalitas Granger. Analisis penawaran menunjukan bahwa bahwa konsumsi energi tidak berkorelasi secara signifikan terhadap PDB baik dalam jangka pendek ataupun jangka panjang. Sementara variabel lain yakni kapital dan tenaga kerja menunjukan interaksi yang berbeda. Analisis sisi-permintaan menyimpulkan bahwa tingkat konsumsi energi indonesia lebih dipengaruhi efek harga dari pada efek pendapatan. Analisis holistik dengan emisi karbon menunjukan bahwa konsumsi energi memiliki hubungan satu arah dan siginifikan terhadap emisi karbon. Hal yang mengonfirmasi bagaimana ketergantungan Indonesia terhadap energi fosil. Sementara PDB berasosiasi positif dengan emisi karbon namun tidak signifikan secara statistik. Hasil analisis tersebut dapat membangun asumsi bahwa bagi Indonesia, kebijakan mitigasi krisis iklim dan tata kelola energi yang lebih baik nantinya tidak akan berdampak signifikan terhadap tingkat output aktivitas ekonomi Indonesia.

×
Penulis Utama : Andoyo Respati Fitriyono
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : F1119009
Tahun : 2021
Judul : Konsumsi Energi, Emisi Karbon dan Produk Domestik Bruto di Indonesia: Analisis Sisi- Penawaran & Sisi-Permintaan
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Ekonomi dan Bisnis - 2021
Program Studi : S-1 Ekonomi Pembangunan Non Reguler
Kolasi :
Sumber : UNS-Fak. Ekonomi dan Bisnis-F1119009
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Suryanto, S.E., M.Si.
Penguji : 1. Dr. Albertus Maqnus Soesilo, M.Sc.
2. Dr. Vincentius Hadi Wiyono WS. M.A.
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Ekonomi dan Bisnis
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.