Penulis Utama | : | Mara Mita Budianti |
NIM / NIP | : | M3518034 |
Beras hitam mengandung pati. Pati mengandung amilosa yang dapat digunakan sebagai gelling agent, yang merupakan komponen penting dalam masker peel off. Pembuatan pati sebagai gelling agent dapat dilakukan dengan menggunakan teknik pragelatinisasi. Ekstrak daun bidara mengandung senyawa flavonoid sebagai antioksidan yang dapat mengatasi kulit dari radikal bebas. Ekstrak daun bidara mengandung antioksidan yang dapat diformulasikan sebagai kosmetik masker peel off. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pengaruh variasi konsentrasi pati pragelatinisasi beras hitam organik terhadap sifat fisik sediaan masker peel off ekstrak daun bidara
Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental. Ekstraksi maserasi dengan pelarut etanol 70%, kemudian dibuat masker peel off dengan pati pragelatinisasi beras hitam organik dengan variasi konsentrasi 3%, 5%, dan 7% dengan dilakukan replikasi tiga kali pada setiap formula. Selanjutnya dilakukan pengujian sifat fisika sediaan berupa pengamatan organoleptik, uji homogenitas, uji pH, uji daya lekat, uji viskositas, uji daya sebar, dan uji waktu mengering. Analisis data menggunakan SPSS 21.0 Windows dengan uji One way ANOVA dan Kruskal Wallis.
Hasil penelitian diketahui bahwa peningkatan konsentrasi pati pragelatinisasi berpengaruh signifikan (p value<0>
Kata kunci: Ziziphus spina-christi, pati pragelatinisasi, beras hitam, gelling agent, masker
Penulis Utama | : | Mara Mita Budianti |
Penulis Tambahan | : | - |
NIM / NIP | : | M3518034 |
Tahun | : | 2021 |
Judul | : | Pengaruh Variasi Konsentrasi Pati Pragelatinisasi Beras Hitam Organik Sebagai Gelling Agent Terhadap Sifat Fisik Sediaan Masker Peel Off Ekstrak Daun Bidara (Ziziphus spina-christi L.) |
Edisi | : | |
Imprint | : | Surakarta - Sekolah Vokasi - 2021 |
Program Studi | : | D-3 Farmasi |
Kolasi | : | |
Sumber | : | UNS-Sekolah Vokasi-M3518034 |
Kata Kunci | : | |
Jenis Dokumen | : | Laporan Tugas Akhir (D III) |
ISSN | : | |
ISBN | : | |
Link DOI / Jurnal | : | - |
Status | : | Public |
Pembimbing | : |
1. apt. Anif Nur Artanti, S.Farm., M.Sc. |
Penguji | : | |
Catatan Umum | : | |
Fakultas | : | Sekolah Vokasi |
Halaman Awal | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
---|---|---|
Halaman Cover | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB I | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB II | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB III | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB IV | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB V | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB Tambahan | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
Daftar Pustaka | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
Lampiran | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |