Penulis Utama : Virsa Aulia
NIM / NIP : S991902021
×

ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis: 1) pengaruh TPACK terhadap 
integrasi teknologi guru, 2) pengaruh TSE terhadap integrasi teknologi guru, 3) 
pengaruh TPACK dan TSE terhadap integrasi teknologi guru, 4) jenis kelamin 
memoderasi pengaruh TPACK terhadap integrasi teknologi guru, 5) jenis kelamin 
memoderasi pengaruh TSE terhadap integrasi teknologi guru.
Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan metode kuantitatif. 
Guru ekonomi tingkat SMA/MA di Kota Surakarta sebagai populasi dalam 
penelitian ini. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah non probably 
sampling dengan jenis sampel jenuh yang berarti semua populasi menjadi sampel 
penelitian yaitu sebanyak 67 guru ekonomi. Teknik analisis data menggunakan 
analisis regresi linear berganda dan moderating regression analysis (MRA) 
melalui aplikasi SPSS 26.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) TPACK berpengaruh secara 
positif dan signifikan terhadap integrasi teknologi guru, 2) TSE berpengaruh 
secara positif dan signifikan terhadap integrasi teknologi guru, 3) TPACK dan 
TSE secara simultan berpengaruh terhadap integrasi teknologi guru, 4) jenis 
kelamin tidak memoderasi pengaruh TPACK terhadap integrasi teknologi guru, 5) 
jenis kelamin tidak memoderasi pengaruh TSE terhadap integrasi teknologi guru.
Kata Kunci: TPACK, Teachers’ Self-efficacy, Jenis Kelamin, Integrasi Teknologi

 

×
Penulis Utama : Virsa Aulia
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : S991902021
Tahun : 2023
Judul : Pengaruh TPACK dan Self-efficacy Terhadap Integrasi Teknologi Guru Ekonomi di Kota Surakarta dengan Jenis Kelamin Sebagai Variabel Moderasi
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. KIP - 2023
Program Studi : S-2 Pendidikan Ekonomi
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : TPACK, Teachers' Self-efficacy, Jenis Kelamin, Integrasi Teknologi
Jenis Dokumen : Tesis
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Lukman Hakim, M.Si., Ph.D
2. Khresna Bayu Sangka, MM., Ph.D
Penguji : 1. Dr. Kristiani, M.Si
2. Dr. Leny Noviani, S.Pd., M.Si
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. KIP
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.