Penulis Utama : Muhammad Fatih Yaritsul Firdaus
NIM / NIP : G0019137
×

Muhammad Fatih Yaritsul Firdaus, G0019137, 2022. Gambaran Kasus Forensik Klinis dari Hasil Visum et Repertum di RSUD Dr.Moewardi Surakarta Tahun 2020-2021. Skripsi. Fakultas Kedokteran, Universitas Sebelas Maret, Surakarta. 
Latar Belakang: Forensik klinis merupakan ilmu forensik yang berkaitan dengan pemeriksaan dan penyelidikan pada korban hidup. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran kasus forensik klinis dari hasil visum et repertum di RSUD Dr. Moewardi Surakarta tahun 2020-2021.
Metode: Penelitian ini menggunakan jenis deskriptif observasional dengan teknik pengambilan sampel berupa total sampling yang berasal dari berkas rekam visum et repertum di RSUD Dr. Moewardi Surakarta tahun 2020-2021.
Hasil: Total kasus secara keseluruhan adalah 104 kasus forensik klinis dengan rincian: (1) Seluruh kasus memiliki identitas berupa nama; (2) umur korban terbanyak adalah remaja 36.54% dan dewasa 33.65%; (3) jenis kelamin terbanyak yaitu perempuan 64.42%; (4) asal wilayah terbanyak dari Kota Surakarta 38.46% dan Kecamatan Jebres 32.50%; (5) pekerjaan terbanyak yaitu pekerja swasta (39,42%); (6) jenis kasus terbanyak adalah kekerasan seksual 37.50%; (7) regio luka terbanyak berada di regio selaput dara 19.30%; (8) jenis luka terbanyak adalah trauma tumpul 50.96%.
Simpulan: Kasus terbanyak adalah kasus kekerasan seksual. Regio luka terbanyak berada di regio selaput dara dengan jenis luka berupa trauma tumpul.
 

×
Penulis Utama : Muhammad Fatih Yaritsul Firdaus
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : G0019137
Tahun : 2023
Judul : Gambaran Kasus Forensik Klinis dari Hasil Visumet Repertum di RSUD Dr. Moewardi Surakarta Tahun 2020-2021
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Kedokteran - 2023
Program Studi : S-1 Pendidikan Dokter
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Gambaran kasus, Forensik klinis, Visum et Repertum, RSUD Dr. Moewardi Surakarta
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Hari Wujoso, dr., Sp. F, MM
2. Wahyu Dwi Atmoko, dr., Sp. F
Penguji : 1. dr. Adji Suwandono, Sp.FM, SH
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Kedokteran
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.