Penulis Utama : Marlinda
NIM / NIP : S571902007
×

Latar belakang: Diabetes melitus tipe 2 merupakan salah satu penyebab yang meningkatkan psikopatologi salah satunya depresi. Terapi non farmakologi self hypnosis salah satu pilihan yang dapat dilakukan secara mandiri oleh pasien  menggunakan rekaman audio dengan mengenali potensi dan sumber pikiran bawah sadar sehingga terjadi perubahan terapeutik.

Tujuan: Penelitian ini bertujuan melihat pengaruh  self hypnosis untuk menurunkan gejala depresi dan  kadar gula darah pasien diabetes melitus tipe 2.

Metode: Penelitian quasi experimental pretest-posttest control group design di Poli Penyakit Dalam Rumah Sakit Universitas Sebelas Maret bulan Agustus-Oktober 2022. Subjek penelitian dibagi menjadi kelompok kontrol sebanyak 21 yang diberikan terapi standar dan perlakuan 21 yang diberikan intervensi self hypnosis.

Hasil: Penelitian ini menunjukkan pada kelompok perlakuan terjadi penurunan skor HDRS sebesar 3.14±1.70. Penelitian ini berpengaruh secara signifikan dengan nilai p=0,01(p<0 p=0.84>0.05) menunjukkan tidak berpengaruh secara signifikan. Skor KGD2JPP pada kelompok perlakuan terjadi penurunan sebesar 42.81±72.19, dengan p=0.09 (p>0.05) menunjukkan tidak berpengaruh secara signifikan.  

Simpulan: Terdapat perbedaan penurunan skor depresi sebelum dan setelah dilakukan self hypnosis pada pasien diabetes melitus tipe 2. Terdapat penurunan kadar gula darah tetapi tidak berbeda secara bermakna sebelum dan setelah dilakukan self hypnosis pada pasien diabetes melitus tipe 2.

Kata Kunci: Self hypnosis, depresi, kadar gula darah, diabetes melitus tipe 2.

 

×
Penulis Utama : Marlinda
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : S571902007
Tahun : 2023
Judul : PENGARUH SELF HYPNOSIS UNTUK MENURUNKAN GEJALA DEPRESI DAN KADAR GULA DARAH PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Kedokteran - 2023
Program Studi : PPDS Psikiatri
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Self hypnosis, depresi, kadar gula darah, diabetes melitus tipe 2.
Jenis Dokumen : Tesis
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Prof. Dr. Moh. Fanani, dr.Sp.KJ (K)
2. dr. Debree Septiawan, Sp. KJ, M.Kes.
3. dr. Supriyanto Kartodarsono, Sp.PD-KEMD, FINASIM
Penguji : 1. Dr. dr. Gusti Ayu Maharatih, Sp.KJ, M.Kes
2. dr. Djoko Suwito, Sp.KJ
3. dr. IGB. Indro Nugroho, Sp.KJ
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Kedokteran
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.