Penulis Utama : Sigit Priyoga
NIM / NIP : K3517056
×

Sigit Priyoga. K3517056. PEMBUATAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SURAT BERBASIS WEB PADA SMA NEGERI 1 SIDAREJA. Skripsi, Surakarta : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, Januari 2023.

Setiap institusi di Indonesia termasuk sekolah bertanggung jawab dalam manajemen arsipnya mulai dari keamanan, keutuhan dan keselamatannya. Namun manajemen surat di SMA Negeri 1 Sidareja yang menggunakan metode konvensional memiliki beberapa kekurangan seperti kehilangan data, menyita banyak waktu dan tempat. Penelitian ini dilakukan supaya terciptanya sistem informasi manajemen surat yang dapat mengakomodasi seluruh proses manajemen surat di sekolah sehingga dapat meminimalisir kehilangan data, meningkatkan efisiensi waktu dan tempat. Penelitian ini menggunakan model pengembangan Rapid Aplication Development (RAD) yang terdiri dari 3 tahap yaitu perencanaan kebutuhan, desain sistem dan implementasi. Dalam praktiknya peneliti menggunakan bahasa script PHP, kerangka kerja Yii2 dan MySQL sebagai basis datanya. Untuk mengetahui tingkat kelayakan dari sistem yang dibuat peneliti menggunakan ISO 25010. Pengujian yang dilakukan menggunakan 5 aspek dari ISO 25010 yaitu functional suitability yang mendapatkan skor 100% dengan interpretasi Sangat layak, performance efficiency yang mendapatkan skor 98% dengan interpretasi Sangat layak, usability yang semua aspeknya mendapatkan interpretasi Sangat layak, reliability yang mendapatkan hasil sukses dan portability yang mendapakan skor 100% dengan interpretasi Sangat layak sehingga dapat ditarik simpulan bahwa sistem informasi manajemen surat yang dikembangkan Sangat Layak untuk diterapkan di SMA Negeri 1 Sidareja 

×
Penulis Utama : Sigit Priyoga
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : K3517056
Tahun : 2023
Judul : PEMBUATAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SURAT BERBASIS WEB PADA SMA NEGERI 1 SIDAREJA
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. KIP - 2023
Program Studi : S-1 Pendidikan Teknologi Informasi dan Komunikasi
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Sistem Informasi Manajemen Surat, RAD, ISO 25010
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Rosihan Ari Yuana, S.Si, M.Kom
2. Rosihan Ari Yuana, S.Si, M.Kom
Penguji : 1. Yudianto Sujana, S. Kom., M.Kom
2. Dwi Maryono, S.Si, M.Kom.
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. KIP
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.