Tonny Setyo Nugroho
Tesis
Solo-Fak. Teknik-2023
Kepuasan Pelanggan, Loyalitas Pelanggan, Shopee Express Drop Point
Keberadaan internet memberikan perubahan yang signifikan dalam kehidupan masyarakat, salah satunya adalah kegiatan berbelanja. Pada tahun 2023, Shopee menempati posisi pertama dengan jumlah pengunjung terbanyak. Shopee memiliki layanan pengiriman yaitu Shopee Express Drop Point. Keluhan dari pelanggan kian fluktuatif, menyebabkan turunnya reputasi...
Gloria Margareth Hutagalung
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2023
kursi kereta api eksekutif; antropometri; ergonomi; dan EFD.
Kereta api eksekutif adalah transportasi massal yang digunakan masyarakat Indonesia karena kereta api eksekutif memiliki fasilitas yang cukup baik. Desain dari kursi penumpang kereta api eksekutif yang ada pada saat ini masih belum nyaman. Hal ini dapat dilihat pada hasil kuesioner Nordic Body Map (NBM) yang memiliki rata-rata sebesar 57...
Rifa'atul Jazilah
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2023
biofilik, desain, arsitektur
Pondok Pesantren tidak selalu dirancang dengan memikirkan masalah-masalah yang dirasakan oleh siswa/santri, sebagai contoh Pondok Pesantren di Sukoharjo. Stress Akademik adalah salah satu masalah yang dirasakan santri selama mengikuti pelajaran pada Pondok Pesantren. Studi ini membahas Pondok Pesantren yang di desain dengan menerapkan Pendekatan...
Rakananda Hendri Putra
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2023
nilai lahan; regresi linier berganda; ordinary least squares; KKOP; dan Kabupaten Deli Serdang
Pengembangan Bandar Udara Internasional Kualanamu merupakan salah satu program percepatan pembangunan di Kabupaten Deli Serdang dalam mewujudkan Metropolitan Mebidangro (Medan-Binjai-Deli Serdang-Karo) sebagai Kawasan Strategis Nasional. Dengan adanya perencanaan tersebut, daya tarik terhadap Kawasan Keselamatan Operasi Penerbangan (KKOP)...
Septian Chandra D N
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2023
bridge load rating, orthotropic steel deck, penggantian lantai jembatan, tahapan konstruksi
Jembatan rangka baja umumnya direncanakan dengan umur layan 50 tahun dengan mayoritas lantai jembatan berupa pelat beton bertulang. Seiring dengan umur layannya kualitas dari pelat beton bertulang mengalami penurunan dan juga kerusakan sehingga dibutuhkan perbaikan. Perbaikan pelat beton bertulang membutuhkan waktu yang relatif lama dikarenakan...
Abiyyu Fawwaz Hartono
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2023
ATENA, Beban Berkelanjutan, High Volume Fly Ash Self Compacting Concrete, Lendutan, Rangkak, Statik
HVFA-SCC merupakan penggabungan 2 jenis beton yaitu Self Compacting Concrete (SCC) dengan High Volume Fly Ash (HVFA). Inovasi ini dimaksudkan untuk mensubtitusi kandungan semen yang tinggi pada SCC dengan fly ash yang cukup tinggi (50% atau lebih dari total bahan semen). Rangkak (creep) merupakan pertambahan deformasi secara lambat akibat...
Ak Seha Purnomo
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2023
Mitigasi Bencana Longsor; Tingkat Partisipasi Masyarakat
Kabupaten Karanganyar memiliki banyak desa wisata terutama di daerah Lereng Gunung Lawu. Letaknya yang berada pada lereng, menmbuat desa-desa wisata ini memiliki tingkat rawan longsor sedang hingga tinggi, sehingga perlu diupayakan mitigasi bencana longsor. Mitigasi bencana longsor adalah upaya meminimalisir risiko terjadinga longsor secara...
Ridho Adam Sarwadi
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2023
Balok beton bertulang; kapasitas lentur; pelat setrip; dan tulangan tarik longitudinal
Ratih Kristiyani, 2023. Pengaruh Sirip Vertikal pada Pelat Setrip sebagai Tulangan Tarik Longitudinal Balok Beton Bertulang, Skripsi Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Surakarta. Pelat setrip merupakan material baja yang berupa potongan memanjang dengan penampang persegi panjang. Dengan luas yang sama, tulangan...
Ratih Kristiyani
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2023
Baja pelat setrip; beban cabut; displacement; dan kuat lekat.
Kuat lekat adalah kemampuan baja tulangan dan beton yang menyelimutinya dalam menahan gaya yang dapat menyebabkan hilangangnya lekatan antara satu sama lain. Lekatan antara beton dan baja tulangan sangat krusial, hal ini dikarenakan lekatan anatara beton dan baja tulangan merupakan salah satu syarat pada beton bertulang supaya tidak terjadi slip...
Shauf Safata Ad'dzi
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2023