-
Pernikahan merupakan momen penting bagi kehidupan setiap manusia. Untuk melaksanakan pernikahan banyak kebutuhan yang harus disiapkan. Terdapat beberapa permasalahan yang ditemukan yaitu masih belum adanya gedung yang menyediakan fasilitas pendukung lengkap dalam satu lokasi. Wedding center menyediakan segala perlengkapan dan fasilitas yang...
Mutiara Nugraha
Skripsi
Surakarta-Fak. Seni Rupa dan Desain-2024
-
Indonesia merupakan negara dengan kawasan maritim yang sangat besar, berbagai sejarah nenek moyang yang akrab dengan laut yang kaya ada dalam negara ini. Masyarakat seharusnya dapat memanfaatkan kekayaan alam lautan yang dimiliki oleh bangsa kita dengan megahnya. Namun sangat disayangkan, kesadaran masyarakat indonesia akan peduli dengan laut...
Nadia Siti Khadijah
Skripsi
SURAKARTA-Fak. Sastra dan Seni Rupa-2024
-
DESAIN INTERIOR MUSEUM FILM INDONESIA DI DKI JAKARTA (Dengan Konsep Futuristik) Aisyah Fitriana ABSTRAK2024. Desain Interior Museum Film Indonesia di DKI Jakarta (Dengan Konsep Futuristik). Laporan Tugas Akhir : Jurusan Desain Interior Fakultas Seni Rupa dan Desain Universitas Sebelas Maret Surakarta. Permasalahan dalam perancangan ini adalah...
Aisyah Fitriana
Skripsi
Surakarta-Fak. Seni Rupa dan Desain-2024
-
<p>Penglihatan adalah yang paling penting dari lima indra utama tubuh manusia karena dibutuhkan setengah dari kekuatan otak untuk memproses informasi visual. Ketika seseorang tiba-tiba buta, mereka harus mengatur ulang hampir setengah hidup mereka. Fenomena ini semakin mempersulit orang di usia produktif terlebih ketika...
Shauna Candra Dewi
Skripsi
Surakarta-Fak. Seni Rupa dan Desain-2023
-
Objek pada desain interior ini adalah Kecamatan Wonocolo Kabupaten Bojonegoro. Wonocolo Bojonegoro memiliki potensi bersejarah yaitu pertambangan tradisional sejak zaman Belanda dan telah mencapai 100 tahun yang lalu. Sehingga memiliki identitas sebagai kawasan tradisional pertambangan “sumur tua”. Hal tersebut dikarenakan lokasi pertambangan...
Muchamad Affrizal
Tesis
Surakarta-Fak. Sastra dan Seni Rupa-2023
-
<p>Kualitas interior perpustakaan yang kurang memadai bagi golongan khusus seperti kelompok anak-anak, lanjut usia, dan penyandang disabilitas membuat perpustakaan kurang diminati. Ukuran mebel yang tidak sesuai serta akses dalam ruang kurang diperhatikan. Aksesibilitas yang diperlukan masih sangat jauh dari standar...
Khansa Rizki Melinda
Skripsi
Surakarta-Fak. Seni Rupa dan Desain-2024
-
<p>Potensi usaha mikro kecil menengah (UMKM) di kota Surakarta memiliki nilai yang tinggi. Peningkatan jumlah UMKM yang cukup pesat menurut data dari Dinas Koperasi Kota Surakarta dan UMKM bahwa pada tahun 2011 Kota Surakarta memiliki jumlah UMKM sebanyak 10.362 unit menjadi 43.618 unit pada tahun 2015....
Asad Abdurrabbi Rasul
Skripsi
Surakarta-Fak. Seni Rupa dan Desain-2023
-
<p>Kondisi saat ini membuat banyak orang menjadi kurang fokus dan produktif di tempat kerja. Penyebab dari kurang fokus dan produktif yang dialami pekerja yaitu stress yang berlebih yang mungkin diakibatkan oleh kejenuhan di tempat kerja. Interior merupakan elemen penting dalam merancang sebuah ruangan, dan warna adalah...
Bramesvi Ravinka
Skripsi
Surakarta-Fak. Seni Rupa dan Desain-2023
-
Taekwondo adalah seni beladiri yang berasal dari Korea Selatan dan merupakan olahraga yang populer serta banyak diminati di Kota Surakarta karena Taekwondo dapat menjadi sarana olahraga, refreshing, sosialisasi, dan pengembangan syaraf motorik khususnya bagi anggota anak-anak usia sekolah. Aktivitas latihan Taekwondo umumnya dilakukan di tempat...
Aurelia Ayu Prastita
Skripsi
Surakarta-Fak. Seni Rupa dan Desain-2023
-
<p><strong>DESAIN INTERIOR GEDUNG PUSAT PROMOSI POTENSI DAERAH SUKOHARJO</strong></p><p> </p><p>ABSTRAK</p><p>Sukoharjo merupakan kabupaten di Jawa Tengah yang memiliki luas 466,7 km2 serta menduduki peringkat ke-11 pendapatan perkapita kabupaten di Jawa...
Ana Kusuma Sari
Skripsi
Surakarta-Fak. Seni Rupa dan Desain-2023