PNEUMONIA-ASI
Metode: Penelitian ini termasuk jenis penelitian observasional analitik dengan pendekatan kasus kontrol. Subjek yang digunakan berjumlah 30 subjek (15 subjek kasus dan 15 subjek kontrol). Penelitian dilakukan di unit rawat jalan dan unit rawat inap Bagian Paru dan Bagian Anak RSUD Dr. Muwardi Surakarta pada 27 Mei sampai 19 September 2009. Teknik...
Aditya Pradhana
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2010
ONDANSETRON-METOKLOPRAMID
Mual dan muntah paska bedah merupakan satu dari efek samping yang paling sering timbul akibat pembedahan. PONV dapat mengubah suatu pembedahan yang berhasil jadi bermasalah bagi pasien. Metoklopramid dan ondansetron adalah obat premedikasi anestesi yang dapat mengurangi mual muntah, oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui...
Kenya Nisita Damay Putri
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2010
HIDUP SEHAT
ABSTRAK
Pertumbuhan dan perkembangan serta kesehatan pada anak usia sekolah merupakan salah satu indikator yang dapat mencerminkan status gizi. Status gizi yang baik dapat di wujudkan dengan menerapkan perilaku hidup sehat serta mengkonsumsi asupan gizi yang seimbang. Apabila masalah gizi pada anak usia sekolah ini tidak baik, maka akan menjadi...
Mohamad Aziz Taufiq Qurahman
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2010
EKSTRAK DAUN KEMANGI
ABSTRAK
Daun kemangi diyakini masyarakat dapat menurunkan demam. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efek antipiretik dan efektivitas ekstrak daun kemangi (Ocimi sancti folium) pada tikus putih.
Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental laboratorium, dengan menggunakan teknik Random Sampling. Hewan percobaan yang digunakan...
Andina Widiastuti
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2006
ANDROPAUSE DAN DEPRESI
ABSTRAK
Dalam memasuki usia tua, pria seringkali mengalami berbagai gejala, tanda, dan keluhan mirip wanita menopause. Pada pria, sindroma ini sering disebut sebagai andropause. Akan terjadi berbagai manifestasi yang berkaitan dengan andropause ini, salah satunya adalah depresi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan andropause...
Berty Denny Hermawati
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2010
PERBANDINGAN ANGKA KUMAN
ABSTRAK
Air merupakan kebutuhan primer kehidupan manusia. Untuk keperluan
minum sehari-hari manusia berusaha mendapatkan air bersih supaya aman
untuk dikonsumsi. Salah satunya adalah dengan membeli air siap minum dari
depo isi ulang. Akan tetapi tidak semua depo air minum isi ulang memenuhi
persyaratan mikrobiologis untuk dikonsumsi....
Achmad Luthfi Tiflani
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2010
BAKTERI
ABSTRAK
Perbedaan Jumlah Koloni Bakteri Rongga Mulut setelah Menyikat Gigi antara Pemakai dan Bukan Pemakai Kawat Gigi. Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta.
Tujuan Penelitian: Penggunaan kawat gigi sebagai perangkat tata laksana maloklusi terkadang menimbulkan permasalahan dalam kesehatan gigi dan mulut. Jejeran logam dan...
Artati Fikriyanti
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2010
PEMBERIAN EKSTRAK
ABSTRAK
Tujuan Penelitian: Untuk mengetahui pengaruh pemberian ekstrak herba daun
sendok (Plantago major L.) terhadap kadar glukosa darah mencit Balb/C induksi
streptozotocin.
Metode Penelitian: Jenis penelitian ini adalah ekperimental laboratorik pre and
post test control group design. Hewan uji yang digunakan adalah 16...
Putri Satriany
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2010
HIPERTENSI
ABSTRACT
Diabetic retinopathy is damage to the retina which is not caused by
inflamation in patients with diabetes mellitus. One of the risk factor of diabetic
retinopathy is hypertension. This research is to determain the relationship between
hypertension and the incidence of diabet ic retinopathy.
This research is analytical in...
Medha Gitta Anindita
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2010
BIMBINGAN BELAJAR
ABSTRAK
Telah dilakukan penelitian terhadap siswa kelas XII yang akan menghadapi Ujian Nasional di SMAN 2 Sragen. Dalam penelitian ini diteliti perbedaan tingkat kecemasan antara siswa yang mengikuti bimbingan belajar dengan siswa yang tidak mengikuti bimbingan belajar.
Penelitian ini merupakan penelitian analitik dengan pendekatan cross...
Ninditya Nugroho
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2010