struktur kepemilikan, penghindaran pajak, proporsi komisaris 
independen, perusahaan pertambangan
                            							
							Penelitian ini bertujuan untuk memberikan bukti terbaru mengenai 
hubungan antara kepemilikan keluarga, kepemilikan institusional, kepemilikan 
asing, dan kepemilikan manajerial terhadap tax avoidance dengan proporsi 
komisaris independen sebagai variabel moderasi serta variabel kontrol berupa 
profitabilitas dan capital intensity. Data yang...
							
								 Virna Arista Lestari
								 Skripsi
								 Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2025
							 
						 
									
							
							                                Penghindaran pajak, tinjauan literatur, bibliometrik
                            							
							Penelitian ini bertujuan
untuk mengkaji tren perkembangan studi penghindaran pajak di Indonesia selama
periode 2015–2024 melalui pendekatan tinjauan literatur. Penghindaran pajak
merupakan praktik legal yang dilakukan wajib pajak untuk meminimalkan kewajiban
pajaknya, namun praktik ini sering menimbulkan dilema etis dan berdampak
terhadap...
							
								 Fathiya Khansa Hanifa
								 Skripsi
								 Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2025
							 
						 
									
							
							                                pengungkapan emisi karbon, tata kelola iklim, ukuran direksi, keragaman gender direksi, tata kelola perusahaan
                            							
							Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji apakah
climate governance dan corporate governance berpengaruh terhadap carbon
emission disclosure. Regresi data panel digunakan sebagai metode penelitian
yang diolah menggunakan aplikasi Eviews13. Perusahaan sektor industrial yang
terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2021–2023 menjadi...
							
								 Mariska Devi Novita Andriyani
								 Skripsi
								 Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2025
							 
						 
									
							
							                                Pelatihan; E-Learning; Pengembangan SDM; Kualitas SDM; Manajemen Sumber Daya Manusia; Program Pelatihan 
                            							
							<p>Penelitian ini merupakan penelitian diskriptif kualitatif yang dilakukan pada 

PT PB dengan obyek amatan Sumber Daya Manusia (SDM) atau staff pada 

divisi Preparation, Sewing, Accounting, Production, Sample, Cutting, dan 

Quality Control yang mengikuti program...
							
								 Muhammad Rafid
								 Skripsi
								 Surakarta -Fak. Ekonomi dan Bisnis-2025
							 
						 
									
							
							                                Indeks Pembangunan Manusia, Pengeluaran Pemerintah, Kesehatan, Pendidikan, dan Kemiskinan
                            							
							Indeks
Pembangunan Manusia (IPM) merupakan sebuah parameter yang digunakan sebagai
tolak ukur taraf hidup masyarakat dengan melihat tiga aspek utama yakni
kesehatan, pendidikan, dan standar hidup yang layak. IPM mencerminkan
kesejahteraan sosial dan ekonomi di suatu wilayah sehingga penting untuk
meningkatkan IPM sebagai salah satu tujuan...
							
								 Adina Wahyu Damayanti
								 Skripsi
								 Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2025
							 
						 
									
							
							                                Ukuran Dewan, Media Exposure, Green Investment, CED
                            							
							Penelitian ini mengkaji carbon emission disclosure pada perusahaan-perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) yang mengeluarkaan laporan tahunan dan laporan keberlanjutan selama tahun 2021-2022. Pengukuran carbon emission disclosure diukur dengan skoring checklist. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan yang...
							
								 Nur Icmiati Karim
								 Tesis
								 Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2025
							 
						 
									
							
							                                kinerja Environmental, Social, Governance (ESG), direktur wanita, direktur muda
                            							
							<p>Penelitian ini mengkaji pengaruh direktur wanita dan direktur muda terhadap 

kinerja <i>Environmental, Social, and Governance</i> (ESG) pada perusahaan 

nonkeuangan di Indonesia. Periode penelitian dimulai dari tahun 2020 hingga 2023. 

Data yang digunakan...
							
								 Julia Nurma Satnaningtyas
								 Skripsi
								 Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2025
							 
						 
									
							
							                                Pemrograman Dinamis, pengelolaan aset, efisiensi sistem, BPKB, sistem web
                            							
							Proyek
ini bertujuan untuk mengatasi permasalahan efisiensi pengelolaan dokumen BPKB
pada sistem web PT Adi Sarana Armada Tbk dengan mengembangkan tools reupload
equipment BPKB attachment. Masalah utama yang diidentifikasi adalah
ketergantungan tinggi terhadap proses manual akibat perbedaan sistem pengkodean
antara kantor pusat dan cabang....
							
								 Catherine Martina Sahria Sibarani
								 Skripsi
								 Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2025
							 
						 
									
							
							                                crude palm oil, struktur pasar, daya saing, keunggulan komparatif, keunggulan kompetitif, ekspor 
                            							
							Komoditas Crude Palm
Oil (CPO) paling sering terlibat dan berkontribusi dalam perdagangan bilateral
Indonesia dengan negara lain. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis struktur
pasar, keunggulan kompetitif, dan determinan pada daya saing ekspor Crude Palm
Oil (CPO) Indonesia terhadap negara India, China, Singapura, Italia,
Belanda, dan...
							
								 Heppy Indah Septiani
								 Skripsi
								 Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2025
							 
						 
									
							
							                                perusahaan teknologi, pengungkapan inovasi, ukuran perusahaan, aset tak berwujud, profitabilitas
                            							
							Penelitian
ini dilatarbelakangi oleh pentingnya pengungkapan inovasi untuk memberikan
sinyal positif kepada pemangku kepentingan serta transparansi bisnis. Tujuan
penelitian ini adalah untuk menganalisis pengungkapan inovasi pada perusahaan
sektor teknologi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2021-2023 dengan
melakukan analisis...
							
								 Ria Ayu Afritia Ningsih
								 Skripsi
								 Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2025