SEPEDA BAMBU
Proyek akhir ini bertujuan untuk merancang dan membuat sepeda komposit dengan menggunakan bambu sebagai rangka utama. Sebagai bahan pengikat antara batang bambu menggunakan serat gelas / karung goni. Metode dalam pembuatan sepeda ini dengan studi pustaka, pengamatan, merancang, membuat. Metode studi pustaka dan pengamatan dengan cara meninjau...
Very Hendra Kusuma
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Teknik-2011
MODIFIKASI INTERIOR
Proyek akhir ini bertujuan untuk meningkatkan kenyamanan dan memberikan
beberapa fasilitas tambahan yang menunjang kenyamanan pada kendaraan Isuzu Panther
tahun 1996 dengan cara melakukan modifikasi bagian door trim depan yaitu menambahkan
fasilitas tempat untuk meletakkan speaker. Selain itu kondisi lantai yang sudah mengalami
korosi...
Didik Prihantoro
Skripsi
Surakarta-F.Teknik-2012
SIMPANG TAK BERSINYAL
Volume lalulintas Kota Surakarta mengalami peningkatan setiap tahunnya yang diakibatkan bertambahnya jumlah kepemilikan kendaraan. Kemacetan pada simpang Mangkunegaran merupakan salah satu dampak dari pertumbuhan lalulintas yang cukup tinggi dan belum berfungsinya sistem lalulintas secara baik. Dengan memperhatikan kondisi geometri jalan, volume...
Mochammad Bahtiar Dn
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F.Teknik-2012
KONTRUKSI
Keberhasilan melaksanakan proyek konstruksi tepat pada waktunya adalah salah
satu tujuan terpenting. Keterlambatan adalah sebuah kondisi yang sangat tidak
dikehendaki, karena akan sangat merugikan dari segi waktu dan biaya. Tujuan
yang hendak dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui keterkaitan
antara: identifikasi, durasi, dan...
Herry Budiawan
Skripsi
Surakarta-F.Teknik-2012
OTOMOTIF
The objective of this research is to find out the relevance of practical subjects (MBK-Mata Kuliah Berkarya) concentrated on automotive engine in Educational Study Program in Sebelas Maret University of Surakarta with industrial need of automotive services and vocational high school.
This research was done in study Program of PTM JPTK FKIP UNS,...
Sulaeman Deni Ramdani
Skripsi
Surakarta-FKIP-2012
LOKOMOTOR
SD Muhammadiyah Palur adalah salah satu sekolah dasar milik Yayasan
Muhammadiyah. SD ini mulai membuka kelas program khusus sejak tahun ajaran
2007/2008 dengan sistem full day school sehingga memerlukan skema proses
bisnis yang baik untuk melaksanakan aktivitasnya. Struktur organisasi yang ada
berupa struktur organisasi matriks yang masih...
Dicky Rahmad Afriyanto
Skripsi
Surakarta-F.Teknik-2012
PELANGGAN
Antrian panjang pada fasilitas pelayanan menyebabkan lamanya waktu
tunggu pelanggan. Waktu tunggu pelanggan merupakan ukuran sistem kinerja
pelayanan yang paling banyak digunakan oleh perusahaan. Hal ini disebabkan
karena lamanya waktu tunggu pelanggan dapat mempengaruhi kepuasan
pelanggan. Kehilangan kepuasan pelanggan dapat menyebabkan...
Bitayani Widihastanti
Skripsi
Surakarta-F.Teknik-2012
SOLO SKATEPARK
Wimba Prasidha
Skripsi
Surakarta-F. Teknik-2013
SEDIMEN
Permasalahan sedimen merupakan hal yang esensial bagi suatu sungai. Sebagian besar permasalahan sedimen merupakan hasil campur tangan manusia. Sedimen mempunyai karakteristik yang berbeda tergantung dengan letak sungainya. Banyak teori yang dapat digunakan untuk memperkirakan angkutan sedimen tetapi pemilihan teori atau pendekatan yang tepat untuk...
Nur Hidayah Y.N
Skripsi
Surakarta-F. Teknik-2013
TRICRESYL PHOSPHATE
Tricresyl Phosphate untuk memenuhi kebutuhan dalam negeri, digunakan sebagai plasticizer (bahan pelunak), pelarut bahan selulosa asetat maupun cable coating (pelapis kabel), gasoline aditif, lubricant (bahan pelumas) Pabrik Tricresyl Phosphate dari Cresol dan Phosphorus Oxychloride Kapasitas 20.000 ton/tahun direncanakan beroperasi pada tahun 2017...
Heru Marantika
Skripsi
Surakarta-F. Teknik-2013