KEPASTIAN HUKUM
Tujuan penelitian ini adalah mengkaji dan menganalisis tentang kedudukan putusan batal demi hukum dan tindak lanjut atas putusan tersebut di dalam sistem peradilan hukum pidana Indonesia.
Penelitian ini menerapkan metode penelitian hukum doctrinal (doctrinal research) karena obyek kajian penelitian ini bertujuan untuk memberikan penjelasan yang...
Ahmad Habibi Maftukhan
Skripsi
Surakarta-F.Hukum-2013
TINDAK PIDANA KORUPSI
Penelitian ini termasuk jenis penelitian hukum empiris yang bersifat
deskreptif. Lokasi penelitian yang di pilih yaitu Kejaksaan Negeri Karanganyar.
Data penelitian ini meliputi data primer dan data sekunder. Data primer
merupakan data utama dalam penelitian ini, yaitu data yang diperoleh secara
langsung dari sumber data , yang dapat berupa...
Agus Susanto
Skripsi
Surakarta-F.Hukum-2013
PEMALSUAN SURAT
Penelitian ini Untuk mengetahui upaya terdakwa melemahkan pembuktian penuntut umum dengan kesaksian a de charge dan implikasinya terhadap putusan yang dijatuhkan oleh hakim dalam perkara pemalsuan surat (Putusan Pengadilan Negeri Batam Nomor: 697/Pid.B/2011/PN.Btm)
Penulisan hukum ini termasuk penelitian hukum normatif, bersifat preskiptif dengan...
Yusuf Rachmadiansyah
Skripsi
Surakarta-F. Hukum-2013
HUKUM ISLAM
Hingga saat ini banyak kasus hamil di luar pernikahan pada para remaja yang belum cukup umur untuk menikah hingga mengakibatkan pengajuan permohonan dispensasi pernikahan di Pengadilan Agama.Dasar pertimbangan hakim dalam memberikan penetepan dispensasi pernikahan kepada pelaku hamil di luar pernikahan ini banyak dipengaruhi faktor-faktor yang...
Muhammad Faris Jabbar
Skripsi
Surakarta-F. Hukum-2013
PENINJAUAN KEMBALI
Penelitian Hukum ini bertujuan untuk mengkaji dan menjawab
permasalahan mengenai apakah keadaan baru dan kekhilafan yang nyata sebagai
dasar pengajuan peninjauan kembali oleh terpidana dalam perkara pemalsuan
surat nomor : 367 /Pid / B / 2006 / PN. Mks sesuai dengan ketentuan Pasal 263
KUHAP dan apakah Pertimbangan Mahkamah Agung dalam...
Fauzan Ndaru Kuntoaji
Skripsi
Surakarta-F. Hukum-2013
PERJANJIAN WARALABA / FRANCHISE AGREEMENT
Waralaba di bidang makanan cepat saji sekarang banyak digemari oleh pebisnis. Berbagai macam
kuliner dengan mudah didapatkan di Solo, salah satunya adalah Gule Kepala Ikan Mas Agus.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hak dan kewajiban pihak franchisor dan franchisee
dalam perjanjian waralaba di Gule Kepala Ikan Mas Agus Cabang...
Alves Aldeia L.F.S
Skripsi
Surakarta-F. Hukum-2013
DOKUMEN LINGKUNGAN
Penelitian hukum ini bertujuan untuk mengetahui arti penting Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) bagi perusahaan industri khususnya di Kabupaten Purbalingga serta penerapan dokumen lingkungan di Kabupaten Purbalingga untuk setiap kegiatan dan/usaha yang menimbulkan dampak besar dan penting.
Penelitian ini merupakan penelitian hukum normatif...
Ros Angesti Anas Kapindha
Skripsi
Surakarta-F. Hukum-2013
PENGAWASAN PEMERINTAH
Pelaksanaan pengawasan terhadap limbah cair hasil industri kulit yang termasuk dalam limbah bahan berbahaya dan beracun (B3) di Lingkungan Industri Kecil Kabupaten Magetan Jawa Timur yang tidak sesuai dengan peraturan perundangan-undangan yang berlaku telah memberi dampak buruk terhadap lingkungan dan masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk...
Miecko Wahyu Gunawan
Skripsi
Surakarta-F.Hukum-2013
PEMILIHAN KEPALA DESA
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses pencalonan dan pelaksanaan pemilihan kepala desa yang calonnya berasal dari pegawai negeri sipil yang terjadi di desa Makamhaji dan hambatan yang timbul dalam pelaksanaan pemilihan kepala desa tersebut.
Penelitian ini merupakan penelitian hukum empiris yang bersifat deskriptif, dimana penulis...
Krisantoko
Skripsi
Surakarta-F.Hukum-2013
BILYET GIRO
Penulisan hukum ini bertujuan untuk mengetahui terjadinya wanprestasi
yang timbul dalam perjanjian pembayaran hutang piutang dengan bilyet giro di
Pengadilan Negeri Surakarta dan penyelesaian wanprestasi dalam perjanjian
pembayaran hutang piutang dengan bilyet giro di Pengadilan Negeri Surakarta,
Metode penelitian yang digunakan dalam...
Ike Perwitasari
Skripsi
Surakarta-F.Hukum-2013